STIKESMITRAADIGUNASTIKESMITRAADIGUNA
Jurnal Kesehatan dan PembangunanJurnal Kesehatan dan PembangunanMenopause merupakan fase berhentinya siklus menstruasi pada perempuan, yang umumnya terjadi pada rentang usia 45 hingga 50 tahun. Perubahan fisik dan hormonal yang menyertai masa ini seringkali memicu munculnya gangguan kecemasan, depresi, serta ketidakstabilan emosional. Edukasi kesehatan berperan penting dalam menurunkan tingkat kecemasan dan meningkatkan pemahaman perempuan terkait menopause. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi dampak dari pemberian pendidikan kesehatan terhadap tingkat kecemasan pada perempuan yang mengalami menopause. Penelitian ini menggunakan desain one group pretest-posttest. Populasi dalam studi ini adalah seluruh kunjungan ke poli Lansia dari bulan Juli hingga September 2024, dengan total 35 orang, yang sekaligus dijadikan sampel melalui teknik total sampling. Instrumen yang digunakan adalah kuesioner kecemasan, sedangkan intervensinya berupa penyuluhan tentang menopause selama tujuh hari. Analisis data dilakukan melalui pendekatan univariat dan bivariat dengan menggunakan uji Wilcoxon. Hasil analisis menunjukkan bahwa sebelum diberikan intervensi, mayoritas responden mengalami tingkat kecemasan sedang (88,6%) dan sebagian kecil mengalami kecemasan ringan (11,4%). Namun, setelah intervensi diberikan, terjadi penurunan tingkat kecemasan yang signifikan, di mana 60% responden berada pada kategori kecemasan ringan dan 40% tidak lagi menunjukkan gejala kecemasan. Uji Wilcoxon menghasilkan nilai p = 0,000 yang menunjukkan adanya pengaruh signifikan pendidikan kesehatan terhadap tingkat kecemasan pada perempuan menopause.
Tingkat kecemasan sebelum intervensi terbanyak kategori sedang.Tingkat kecemasan sesudah intervensi terbanyak kategori ringan.Ada pengaruh pemberian pendidikan kesehatan sebelum dan sesudah terhadap tingkat kecemasan perempuan menopause di Puskesmas Merdeka Palembang Tahun 2025.
1. Mengeksplorasi faktor sosial-ekonomi yang memengaruhi respons kecemasan terhadap pendidikan kesehatan pada perempuan menopause. 2. Melakukan penelitian jangka panjang untuk mengetahui efek berkelanjutan dari intervensi pendidikan kesehatan terhadap tingkat kesehatan mental perempuan menopause. 3. Menyusun studi perbandingan budaya untuk menganalisis efektivitas pendekatan edukasi menopause di wilayah dengan latar belakang sosial-budaya berbeda.
| File size | 209.23 KB |
| Pages | 7 |
| Short Link | https://juris.id/p-2vU |
| Lookup Links | Google ScholarGoogle Scholar, Semantic ScholarSemantic Scholar, CORE.ac.ukCORE.ac.uk, WorldcatWorldcat, ZenodoZenodo, Research GateResearch Gate, Academia.eduAcademia.edu, OpenAlexOpenAlex, Hollis HarvardHollis Harvard |
| DMCA | Report |
Related /
IKMEDIAIKMEDIA Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan non probability sampling yaitu dengan teknik purposive sampling dan sampel yang digunakan sebanyak 100Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan non probability sampling yaitu dengan teknik purposive sampling dan sampel yang digunakan sebanyak 100
IKMEDIAIKMEDIA Pajak Bumi dan Bangunan serta Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan identifikasi sebagai pajak prima, sementara pajak hotel, restoran, dan peneranganPajak Bumi dan Bangunan serta Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan identifikasi sebagai pajak prima, sementara pajak hotel, restoran, dan penerangan
IKMEDIAIKMEDIA Hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi pengunjung terhadap pendapatan rumah makan di Tanak Maik berada pada kategori nyaman dengan rata-rata 49,45.Hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi pengunjung terhadap pendapatan rumah makan di Tanak Maik berada pada kategori nyaman dengan rata-rata 49,45.
IKMEDIAIKMEDIA Berdasarkan analisis semiotika dan pembahasan pada penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa skema hubungan keluarga dibangun dalam film Pulang yang dapatBerdasarkan analisis semiotika dan pembahasan pada penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa skema hubungan keluarga dibangun dalam film Pulang yang dapat
IKMEDIAIKMEDIA Teknik pengumpulan datanya yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini adalah pada tahun 1957 sebagai awal mula masuknya sukuTeknik pengumpulan datanya yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini adalah pada tahun 1957 sebagai awal mula masuknya suku
IKMEDIAIKMEDIA Pembangunan awal museum dimulai dengan pembentukan Bagian Museum Sejarah dan Purbakala untuk membantu pelaksanaan upaya pengembangan museum. PeresmianPembangunan awal museum dimulai dengan pembentukan Bagian Museum Sejarah dan Purbakala untuk membantu pelaksanaan upaya pengembangan museum. Peresmian
IKMEDIAIKMEDIA Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi jenis strategi kesopanan yang digunakan oleh karakter utama dalam film tersebut. Penelitian ini menggunakanTujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi jenis strategi kesopanan yang digunakan oleh karakter utama dalam film tersebut. Penelitian ini menggunakan
IKMEDIAIKMEDIA Motif tenun Bima merupakan bentuk tenun yang cukup sederhana namun memiliki karakter khas, baik dari segi bentuk, warna, pola, maupun makna visual yangMotif tenun Bima merupakan bentuk tenun yang cukup sederhana namun memiliki karakter khas, baik dari segi bentuk, warna, pola, maupun makna visual yang
Useful /
PELNIPELNI Hipertensi masih menjadi masalah kesehatan publik yang umum dan dapat menyebabkan komplikasi hingga kematian. Berdasarkan data World Health OrganizationHipertensi masih menjadi masalah kesehatan publik yang umum dan dapat menyebabkan komplikasi hingga kematian. Berdasarkan data World Health Organization
STIKESMITRAADIGUNASTIKESMITRAADIGUNA ST Palembang dapat lebih optimal dalam meningkatkan pemahaman ibu hamil mengenai gizi ibu selama masa nifas, sehingga dapat menjadi pedoman untuk meningkatkanST Palembang dapat lebih optimal dalam meningkatkan pemahaman ibu hamil mengenai gizi ibu selama masa nifas, sehingga dapat menjadi pedoman untuk meningkatkan
STIKESMITRAADIGUNASTIKESMITRAADIGUNA Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan umur dan pengetahuan siswi terhadap deteksi dini Carcinoma Mammae di SMA Bakti Keluarga Kota Lubuk LinggauPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan umur dan pengetahuan siswi terhadap deteksi dini Carcinoma Mammae di SMA Bakti Keluarga Kota Lubuk Linggau
IKMEDIAIKMEDIA Implementasi budaya 5-S pada siswa SDN Asemrowo II/63 Surabaya direalisasikan dalam 4 bentuk kegiatan yaitu kegiatan rutin, kegiatan spontan, pengkondisian,Implementasi budaya 5-S pada siswa SDN Asemrowo II/63 Surabaya direalisasikan dalam 4 bentuk kegiatan yaitu kegiatan rutin, kegiatan spontan, pengkondisian,