IBI DarmajayaIBI Darmajaya
Jurnal Bisnis DarmajayaJurnal Bisnis DarmajayaTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh analsis harga terhadap room occupancy pada hotel dan penginapan di Kota Pangkalpinang. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan data sekunder mengenai harga (tarif kamar) dan tingkat hunian kamar (room occupancy) pada 13 hotel dan 7 penginapan di Kota Pangkalpinang. Metode analisis data menggunakan analisis regresi sederhana. Temuan dari penelitian ini adalah harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap room occupancy. Sedangkan, berdasarkan hasil analisis koefisien korelasi dan determinasi, pengaruh harga terhadap room occupancy Hotel di Kota Pangkalpinang adalah sangat kuat, yakni sebesar 74,8%, sedangkan sisanya yaitu sebesar 25,2% dipengaruhi oleh faktor lainnya seperti kualitas layanan, kepuasan pelanggan, promosi dan sebagainya yang tidak diteliti dalam penelitian ini.
Temuan dalam kajian ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara harga dengan tingkat hunian kamar (room occupancy), dimana setiap peningkatan harga kamar sebesar satu persen, maka akan mengakibatkan tingkat hunian kamar pada hotel dan penginapan di Kota Pangkalpinang meningkat sebesar 0,20.Sedangkan berdasarkan hasil analisis koefisien korelasi dan determinasi, pengaruh harga terhadap tingkat hunian kamar hotel dan penginapan di Kota Pangkalpinang adalah sangat kuat, yakni sebesar 74,8%, sedangkan sisanya yaitu sebesar 25,2% dipengaruhi oleh faktor lainnya seperti kualitas layanan, kepuasan pelanggan, promosi dan sebagainya yang tidak diteliti dalam penelitian ini.
Saran penelitian lanjutan yang dapat dilakukan adalah, bagaimana pengaruh promosi dan strategi pemasaran terhadap tingkat hunian kamar di hotel dan penginapan di Kota Pangkalpinang? Pertanyaan ini penting untuk mengetahui faktor-faktor tambahan yang dapat meningkatkan occupancy rate. Selain itu, penelitian lain dapat dilakukan untuk mengeksplorasi bagaimana kualitas layanan mempengaruhi kepuasan pelanggan dan pada gilirannya mempengaruhi tingkat hunian. Akhirnya, penting juga untuk mengkaji pengaruh harga kompetitif di hotel dengan kategori berbeda, untuk memahami lebih dalam tentang perilaku konsumen dalam memilih akomodasi.
| File size | 278.25 KB |
| Pages | 12 |
| Short Link | https://juris.id/p-OG |
| Lookup Links | Google ScholarGoogle Scholar, Semantic ScholarSemantic Scholar, CORE.ac.ukCORE.ac.uk, WorldcatWorldcat, ZenodoZenodo, Research GateResearch Gate, Academia.eduAcademia.edu, OpenAlexOpenAlex, Hollis HarvardHollis Harvard |
| DMCA | Report |
Related /
IAIN BONEIAIN BONE Data primer diperoleh melalui penyebaran kuesioner kepada 100 responden. Analisis data meliputi uji validitas, uji reliabilitas, analisis deskriptif responden,Data primer diperoleh melalui penyebaran kuesioner kepada 100 responden. Analisis data meliputi uji validitas, uji reliabilitas, analisis deskriptif responden,
UNDHIRA BALIUNDHIRA BALI Program ini merupakan bentuk pendampingan terhadap Pokdarwis Sarga Nitya dalam merancang media website terpadu untuk mempromosikan potensi wisata. WebsiteProgram ini merupakan bentuk pendampingan terhadap Pokdarwis Sarga Nitya dalam merancang media website terpadu untuk mempromosikan potensi wisata. Website
UNDHIRA BALIUNDHIRA BALI Desa Catur memiliki wadah pembinaan orang tua balita yang disebut Bina Keluarga Balita (BKB). Kader BKB bertugas memberikan pengajaran dan pelatihan kepadaDesa Catur memiliki wadah pembinaan orang tua balita yang disebut Bina Keluarga Balita (BKB). Kader BKB bertugas memberikan pengajaran dan pelatihan kepada
JOURNALWEBJOURNALWEB Data menunjukkan bahwa pembiayaan UMKM di PT BPD Kaltim Kaltara Syariah Samarinda telah berjalan efektif, meski masih ada keterbatasan dalam pencapaianData menunjukkan bahwa pembiayaan UMKM di PT BPD Kaltim Kaltara Syariah Samarinda telah berjalan efektif, meski masih ada keterbatasan dalam pencapaian
RCSDEVELOPMENTRCSDEVELOPMENT Program ini membuktikan bahwa pendampingan partisipatif dan kontekstual dapat mendorong transformasi usaha UMKM desa menuju kemandirian dan keberlanjutan.Program ini membuktikan bahwa pendampingan partisipatif dan kontekstual dapat mendorong transformasi usaha UMKM desa menuju kemandirian dan keberlanjutan.
KEMENSOSKEMENSOS Analisis data menggunakan tiga teknik yakni: kondensasi data, penyajian data, dan kesimpulan. Temuan penelitian menggambarkan strategi pengembangan potensiAnalisis data menggunakan tiga teknik yakni: kondensasi data, penyajian data, dan kesimpulan. Temuan penelitian menggambarkan strategi pengembangan potensi
KEMENSOSKEMENSOS Temuan ini dapat dijadikan acuan oleh berbagai kalangan dalam upaya pemecahan masalah aksesibilitas informasi bagi penyandang disabilitas di Indonesia.Temuan ini dapat dijadikan acuan oleh berbagai kalangan dalam upaya pemecahan masalah aksesibilitas informasi bagi penyandang disabilitas di Indonesia.
KEMENSOSKEMENSOS Karenanya perlu banyak kajian pemberdayaan yang menggunakan pendekatan keberlanjutan seperti bisnis sosial atau kewirausahaan sosial, maka fokus artikelKarenanya perlu banyak kajian pemberdayaan yang menggunakan pendekatan keberlanjutan seperti bisnis sosial atau kewirausahaan sosial, maka fokus artikel
Useful /
RCSDEVELOPMENTRCSDEVELOPMENT Lebih lanjut, inisiatif ini berkontribusi pada pertumbuhan budaya literasi bahasa Inggris di sekolah, memperkuat kemitraan antara Program Studi PendidikanLebih lanjut, inisiatif ini berkontribusi pada pertumbuhan budaya literasi bahasa Inggris di sekolah, memperkuat kemitraan antara Program Studi Pendidikan
OJSOJS Komunikasi biasanya dilakukan dengan menggunakan bahasa yang dipahami oleh kedua belah pihak. Namun, tidak jarang juga komunikasi dilakukan dengan bahasaKomunikasi biasanya dilakukan dengan menggunakan bahasa yang dipahami oleh kedua belah pihak. Namun, tidak jarang juga komunikasi dilakukan dengan bahasa
OJSOJS Bahwa penyebab terjadinya gugatan perceraian rumah tangga dalam Putusan Nomor 17/Pdt. G/2021/PN. Tjk disebabkan karena sering terjadinya perselisihianBahwa penyebab terjadinya gugatan perceraian rumah tangga dalam Putusan Nomor 17/Pdt. G/2021/PN. Tjk disebabkan karena sering terjadinya perselisihian
IIMSIIMS Penggunaan media kartu kata dengan ejaan suku kata dan warna yang bervariasi ternyata berhasil menarik minat siswa dalam belajar membaca, serta melibatkanPenggunaan media kartu kata dengan ejaan suku kata dan warna yang bervariasi ternyata berhasil menarik minat siswa dalam belajar membaca, serta melibatkan