LAPANLAPAN
Jurnal Teknologi DirgantaraJurnal Teknologi DirgantaraAutopilot pada pesawat dikembangkan berdasarkan pada modus gerak pesawat yaitu modus gerak longitudinal dan lateral-directional. Pada makalah ini, dirancang autopilot pada modus gerak lateral-directional untuk pesawat LSU-05. Autopilot dirancang pada range kecepatan operasi pesawat yaitu 15 m/dtk, 20 m/dtk, 25 m/dtk, dan 30 m/dtk dengan ketinggian 1000 m. Autopilot yang dirancang adalah Roll Attitude Hold, Heading Hold dan Waypoint Following. Autopilot dirancang berdasarkan model linier dalam bentuk state-space. Pengendali yang digunakan adalah pengendali Proportional-Integral-Derivative (PID). Hasil simulasi menunjukan nilai overshoot/undershoot tidak melebihi 5% dan settling time kurang dari 30 detik jika diberikan perintah step.
Sistem lateral-directional autopilot untuk pesawat LSU-05 menunjukkan hasil yang baik dengan menggunakan data preliminary.Autopilot roll attitude hold menunjukkan hasil yang baik menggunakan pengendali PI.Dengan settling time kurang dari 1,5 detik dan overshoot kurang dari 1,3%.Heading hold dirancang berdasarkan sudut bank yang diperlukan.Settling time untuk setiap kecepatan kurang dari 30 detik, dan overshoot kurang dari 1,7%.
Penelitian lanjutan dapat melibatkan integrasi algoritma pengendali berbasis jaringan saraf tiruan atau fuzzy logic untuk meningkatkan kestabilan dinamis pesawat. Selain itu, perlu dilakukan analisis efek gangguan eksternal seperti angin atau turbulensi terhadap kinerja autopilot. Perbaikan parameter δ pada waypoint following untuk meminimalkan cross-track error semakin kecil perlu diuji lebih lanjut.
| File size | 1.13 MB |
| Pages | 12 |
| Short Link | https://juris.id/p-MK |
| Lookup Links | Google ScholarGoogle Scholar, Semantic ScholarSemantic Scholar, CORE.ac.ukCORE.ac.uk, WorldcatWorldcat, ZenodoZenodo, Research GateResearch Gate, Academia.eduAcademia.edu, OpenAlexOpenAlex, Hollis HarvardHollis Harvard |
| DMCA | Report |
Related /
PERADABANPERADABAN Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Hasil penelitian yang diperoleh pembelajaran berbasis integrasi agama danPenelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Hasil penelitian yang diperoleh pembelajaran berbasis integrasi agama dan
PERADABANPERADABAN Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan jenis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal cerita matematika materi volume bangun ruang berdasarkanPenelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan jenis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal cerita matematika materi volume bangun ruang berdasarkan
IDEBAHASAIDEBAHASA Selain itu, masalah dalam pembelajaran bahasa asing khususnya bahasa Inggris tidak dapat dihindari. Oleh karena itu, tujuan penelitian ini adalah untukSelain itu, masalah dalam pembelajaran bahasa asing khususnya bahasa Inggris tidak dapat dihindari. Oleh karena itu, tujuan penelitian ini adalah untuk
UNIKOMUNIKOM Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi bentuk resistensi karakter utama dalam film The Conductor yang menggambarkan nilai‑nilai feminisme kekuasaanPenelitian ini bertujuan mengidentifikasi bentuk resistensi karakter utama dalam film The Conductor yang menggambarkan nilai‑nilai feminisme kekuasaan
UNIKOMUNIKOM Tindak tutur ekspresif dalam film ini sangat baik dalam memberikan emosi pada dialog karakter Orion Pax, untuk pemahaman yang lebih baik dan koneksi yangTindak tutur ekspresif dalam film ini sangat baik dalam memberikan emosi pada dialog karakter Orion Pax, untuk pemahaman yang lebih baik dan koneksi yang
JOURNALCENTERJOURNALCENTER Berangkat dari kebutuhan tersebut, sekolah perlu mempunyai media yang bisa digunakan sebagai sarana interaksi antara pihak sekolah dengan masyarakat danBerangkat dari kebutuhan tersebut, sekolah perlu mempunyai media yang bisa digunakan sebagai sarana interaksi antara pihak sekolah dengan masyarakat dan
NEWINERANEWINERA Oleh karena itu, domain Yela melalui tubuh budaya dan artistiknya, serta dalam esensialitas yang ada dari Gaandal dan Demngal, menyalip prinsip-prinsipOleh karena itu, domain Yela melalui tubuh budaya dan artistiknya, serta dalam esensialitas yang ada dari Gaandal dan Demngal, menyalip prinsip-prinsip
UMBUMB Data masukan diklasifikasikan menjadi tiga skenario gangguan: internal, eksternal 1, dan eksternal 2. Hasil simulasi menunjukkan ANFIS menghasilkan nilaiData masukan diklasifikasikan menjadi tiga skenario gangguan: internal, eksternal 1, dan eksternal 2. Hasil simulasi menunjukkan ANFIS menghasilkan nilai
Useful /
PERADABANPERADABAN Total kenaikan nilai rata‑rata dari kondisi awal hingga akhir siklus II sebesar 52%. Penelitian menunjukkan bahwa penggunaan metode mind mapping dapatTotal kenaikan nilai rata‑rata dari kondisi awal hingga akhir siklus II sebesar 52%. Penelitian menunjukkan bahwa penggunaan metode mind mapping dapat
UKIPUKIP Implikasi dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan bagi pengusaha UMKM dan pembuat kebijakan dalam meningkatkan keberlanjutan usaha melaluiImplikasi dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan bagi pengusaha UMKM dan pembuat kebijakan dalam meningkatkan keberlanjutan usaha melalui
UMPOUMPO Studi ini memeriksa hubungan antara transformasi struktural dan pertumbuhan ekonomi di provinsi-provinsi Indonesia dari tahun 2011 hingga 2022, menggunakanStudi ini memeriksa hubungan antara transformasi struktural dan pertumbuhan ekonomi di provinsi-provinsi Indonesia dari tahun 2011 hingga 2022, menggunakan
LAPANLAPAN Setiap struktur rekayasa seperti halnya pada muatan roket, mempunyai massa dan elastisitas, maka struktur tersebut mempunyai potensi untuk menimbulkanSetiap struktur rekayasa seperti halnya pada muatan roket, mempunyai massa dan elastisitas, maka struktur tersebut mempunyai potensi untuk menimbulkan