POLITEKNIKPAJAJARANPOLITEKNIKPAJAJARAN

Jurnal Sosio dan Humaniora (SOMA)Jurnal Sosio dan Humaniora (SOMA)

Optimalisasi layanan berbasis syariah di industri perhotelan semakin penting seiring dengan meningkatnya jumlah wisatawan Muslim. Cinnamon Hotel Boutique berupaya untuk memenuhi kebutuhan ini dengan menawarkan layanan yang sesuai dengan prinsip-prinsip syariah. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kualitas layanan berbasis syariah di Cinnamon Hotel Boutique guna meningkatkan kepuasan tamu muslim dan memastikan kepatuhan terhadap nilai-nilai Islam.

Dengan menerapkan optimalisasi layanan berbasis syariah ini, Cinnamon Hotel Boutique dapat menarik lebih banyak tamu Muslim yang mencari pengalaman menginap yang nyaman dan sesuai dengan nilai-nilai Islam.Penelitian ini merekomendasikan beberapa saran untuk kemajuan Cinnamon Hotel Boutique kedepannya, seperti menyediakan mushala di setiap lantai atau area yang mudah diakses oleh tamu, pastikan ada fasilitas wudhu yang nyaman dan terpisah untuk pria dan wanita di dekat musala, dan terapkan kebijakan pembayaran yang bebas riba.

Penelitian ini merekomendasikan beberapa saran untuk kemajuan Cinnamon Hotel Boutique kedepannya, seperti menyediakan mushala di setiap lantai atau area yang mudah diakses oleh tamu, pastikan ada fasilitas wudhu yang nyaman dan terpisah untuk pria dan wanita di dekat musala, dan terapkan kebijakan pembayaran yang bebas riba. Selain itu, perlu dilakukan pelatihan rutin kepada karyawan tentang prinsip-prinsip layanan berbasis syariah dan etika Islam, serta bekerjasama dengan agen travel halal untuk menarik lebih banyak tamu Muslim. Dengan demikian, Cinnamon Hotel Boutique dapat meningkatkan layanan berbasis syariah dan memberikan pengalaman yang lebih baik bagi tamu Muslim, serta memperkuat reputasinya sebagai hotel yang ramah terhadap wisatawan Muslim.

  1. #kualitas layanan#kualitas layanan
  2. #prinsip syariah#prinsip syariah
Read online
File size478.95 KB
Pages9
Short Linkhttps://juris.id/p-2xX
Lookup LinksGoogle ScholarGoogle Scholar, Semantic ScholarSemantic Scholar, CORE.ac.ukCORE.ac.uk, WorldcatWorldcat, ZenodoZenodo, Research GateResearch Gate, Academia.eduAcademia.edu, OpenAlexOpenAlex, Hollis HarvardHollis Harvard
DMCAReport

Related /

ads-block-test