IAIKHOZINIAIKHOZIN
Ceria: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia DiniCeria: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia DiniKelima aspek perkembangan anak usia dini yakni kognitif, fisik motorik, agama, bahasa dan sosial emosional aspek kognitiflah yang memiliki peranan penting dalam pelaksanaan pembelajaran. Aspek kognitif inilah yang nantinya akan mempengaruhi cara belajar anak. Yang mana setiap anak memiliki tingkat kecerdasan yang berbeda-beda. Hal inilah yang memotifasi peneliti untuk menggali bagaimana cara meningkatkan kecerdasan anak tanpa memberikan tekanan atau intimidasi kepada anak yaitu dengan mengemas suatu pembelajaran dalam sebuah permainan lompat angka. adapun jenis penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Pokok kajian dalam penelitian ini yaitu bagaimana cara memotifasi anak untuk memicu perkembangan kognitif anak di kelas A KB Az-Zahra melalui permainan lompat angka di kelas A KB Az-Zahra. melalui permainan ini anak dapat mengeksplor kemampuan dan mengespresikan apa yang ada dalam angan-angan tanpa adanya paksaan sehingga kognitif anak dapat muncul dengan sendirinya.
Pengembangan aspek kognitif atau kecerdasan anak sangat efektif dilakukan dengan mengemas suatu pembelajaran menjadi sebuah permainan yang menyenangkan yaitu dengan permainan loncat angka.Dengan permainan ini daya ingat anak akan lebih tajam sebab dia melihat dan sekaligus mempraktekan apa yang diucapkan oleh ibu gurunya secara berulang-ulang dan tanpa disadari mereka akan hafal berbagai macam angka dengan sendirinya.Selain itu perkembangan fisik motorik kasar anak dapat terbentuk semakin kuat dengan meloncat dan bergerak sesuka hatinya.
Penelitian lebih lanjut dapat dilakukan untuk mengeksplorasi variasi permainan lain yang dapat mendorong perkembangan kognitif anak lebih optimal, misalnya mengembangkan permainan edukatif lainnya yang dapat dipadukan dengan kognitif anak. Selain itu, penelitian juga sebaiknya mempertimbangkan pengaruh lingkungan luar seperti interaksi dengan teman sebaya dalam kegiatan belajar melalui permainan. Penelitian lain dapat fokus pada metode evaluasi yang lebih efektif untuk mengukur peningkatan kemampuan kognitif anak secara kuantitatif dan kualitatif setelah mengikuti permainan yang telah diterapkan.
| File size | 463.45 KB |
| Pages | 8 |
| Short Link | https://juris.id/p-1DX |
| Lookup Links | Google ScholarGoogle Scholar, Semantic ScholarSemantic Scholar, CORE.ac.ukCORE.ac.uk, WorldcatWorldcat, ZenodoZenodo, Research GateResearch Gate, Academia.eduAcademia.edu, OpenAlexOpenAlex, Hollis HarvardHollis Harvard |
| DMCA | Report |
Related /
STIKESALFATAHSTIKESALFATAH Metode ini meliputi ekstraksi daun pepaya dan bunga telang menggunakan metode infundasi, Fomulasi dan uji aktivitas antioksidan. Formulasi clay mask terdiriMetode ini meliputi ekstraksi daun pepaya dan bunga telang menggunakan metode infundasi, Fomulasi dan uji aktivitas antioksidan. Formulasi clay mask terdiri
STAIBSLLGSTAIBSLLG Pendidik dan orang tua harus menjadi model yang baik, memberikan penguatan positif, dan menciptakan habitus yang mendukung nilai-nilai Islam. Teori iniPendidik dan orang tua harus menjadi model yang baik, memberikan penguatan positif, dan menciptakan habitus yang mendukung nilai-nilai Islam. Teori ini
STAIBSLLGSTAIBSLLG Penelitian ini bertujuan mengkaji penerapan Metode Ummi dalam pengenalan huruf Hijaiyah kepada siswa TK Kreatif Al‑Furqon. Dengan pendekatan kualitatif,Penelitian ini bertujuan mengkaji penerapan Metode Ummi dalam pengenalan huruf Hijaiyah kepada siswa TK Kreatif Al‑Furqon. Dengan pendekatan kualitatif,
PEDSCIJPEDSCIJ Cakupan vaksinasi untuk kelompok ini saat ini rendah, terutama pada populasi anak-anak dengan disabilitas dan kebutuhan khusus, akibat kesulitan dalamCakupan vaksinasi untuk kelompok ini saat ini rendah, terutama pada populasi anak-anak dengan disabilitas dan kebutuhan khusus, akibat kesulitan dalam
PEDSCIJPEDSCIJ Oleh karena itu, tinjauan literatur ini membandingkan efektivitas analgesik dalam manajemen nyeri pada anak kritis. Pasien pediatrik kritis harus dievaluasiOleh karena itu, tinjauan literatur ini membandingkan efektivitas analgesik dalam manajemen nyeri pada anak kritis. Pasien pediatrik kritis harus dievaluasi
PEDSCIJPEDSCIJ Ia kemudian didiagnosis NEC grade I, dan antibiotik diubah menjadi Meropenem ditambah Metronidazole. Ia juga menjalani skrining hormon tiroid, dengan kadarIa kemudian didiagnosis NEC grade I, dan antibiotik diubah menjadi Meropenem ditambah Metronidazole. Ia juga menjalani skrining hormon tiroid, dengan kadar
UINMYBATUSANGKARUINMYBATUSANGKAR Berdasarkan uraian tersebut, penulis tertarik untuk mengangkat judul makalah ini Sistem Keamanan Koleksi Dalam Mencegah Pencurian dan Vandalisme di PerpustakaanBerdasarkan uraian tersebut, penulis tertarik untuk mengangkat judul makalah ini Sistem Keamanan Koleksi Dalam Mencegah Pencurian dan Vandalisme di Perpustakaan
UINMYBATUSANGKARUINMYBATUSANGKAR Faktor penghambatnya: konsistensi pihak penyelenggara, kondisi buku yang mulai rusak karena termakan usia, serta terbatasnya jumlah koleksi buku fiksiFaktor penghambatnya: konsistensi pihak penyelenggara, kondisi buku yang mulai rusak karena termakan usia, serta terbatasnya jumlah koleksi buku fiksi
Useful /
IAIKHOZINIAIKHOZIN Kegiatan menjahit memberikan pengaruh positif terhadap peningkatan kemampuan motorik halus anak kelompok B di PAUD Al Azhar Karangtalun Banjarejo Blora.Kegiatan menjahit memberikan pengaruh positif terhadap peningkatan kemampuan motorik halus anak kelompok B di PAUD Al Azhar Karangtalun Banjarejo Blora.
MAHESA CENTERMAHESA CENTER Produktivitas tanaman kelapa sawit melalui program skema pemerintah sebanyak 11 ton/ha/tahun. Sedangkan produktivitas tanaman yang menggunakan pendanaanProduktivitas tanaman kelapa sawit melalui program skema pemerintah sebanyak 11 ton/ha/tahun. Sedangkan produktivitas tanaman yang menggunakan pendanaan
IIKNUTUBANIIKNUTUBAN Hipertensi terus menjadi perhatian dunia kesehatan karena penyakit ini memiliki karakteristik unik. Upaya pencegahan dan pengendalian hipertensi memerlukanHipertensi terus menjadi perhatian dunia kesehatan karena penyakit ini memiliki karakteristik unik. Upaya pencegahan dan pengendalian hipertensi memerlukan
UNISMAUNISMA Upaya tersebut bisa dilaksanakan menggunakan dua pendekatan, yaitu preventif dan remedial. Diskriminasi terhadap kaum LGBT merupakan pelanggaran terhadapUpaya tersebut bisa dilaksanakan menggunakan dua pendekatan, yaitu preventif dan remedial. Diskriminasi terhadap kaum LGBT merupakan pelanggaran terhadap