IBI DarmajayaIBI Darmajaya
Jurnal Bisnis DarmajayaJurnal Bisnis DarmajayaPenelitian ini menggunakan kerangka pemikiran kualitatif, dimana peneliti melakukan analisis terhadap program manajemen kinerja yang dilaksanakan oleh PT. XYZ. Meskipun menyadari bahwa pentingnya sistem manajemen kinerja yang baik dalam upaya pengembangan karyawannya, namun PT. XYZ melaksanakan kegiatan Penilaian Kinerja sebagai sebuah kegiatan yang berdiri sendiri (one time event) dan bukan menjadi kegiatan yang menjadi bagian dari rangkaian siklus yang berkesinambungan dalam sistem manajemen kinerja. Sehingga hasil penilaian pun tidak memberikan gambaran mengenai kinerja karyawan selama periode yang ditentukan. Hasil analisa yang ditemukan adalah 1). Tidak ada goal setting yang tertuang dalam proses kontrak kinerja 2). Tidak ada Coaching & Counseling dari atasan yang berada pada fase pembinaan 3). Hasil Penilaian Kinerja tidak dimanfaatkan untuk identifikasi kebutuhan pelatihan dan pengembangan karyawan. Oleh karena itulah maka penulis merekomendasikan beberapa alternatif solusi program dari sistem manajemen kinerja, yang dijalankan sebagai siklus yang berkesinambungan, sehingga hasilnya nanti akan bermanfaat tidak hanya untuk satu kepentingan saja.
Berdasarkan hasil analisis dan evaluasi, dapat disimpulkan bahwa PT.XYZ perlu mengupayakan adanya sistem manajemen kinerja yang baru.Sistem ini perlu dirancang sedemikian rupa sehingga akan berjalan dengan baik, termasuk pembenahan pelaksanaan kegiatan Penilaian Kinerja yang telah dilakukan selama ini.Dengan adanya sistem manajemen kinerja yang baru, diharapkan dapat meningkatkan motivasi karyawan sehingga akan berpengaruh terhadap peningkatan kinerja yang akan memberikan dampak positif bagi perusahaan.
Berdasarkan latar belakang, metode, hasil, dan keterbatasan penelitian ini, beberapa saran penelitian lanjutan dapat diajukan. Pertama, penelitian lebih lanjut dapat dilakukan untuk menguji efektivitas implementasi sistem manajemen kinerja yang direkomendasikan, dengan fokus pada peningkatan motivasi dan kinerja karyawan secara spesifik. Kedua, studi komparatif dapat dilakukan dengan perusahaan lain yang telah berhasil menerapkan sistem manajemen kinerja yang efektif, untuk mengidentifikasi praktik-praktik terbaik yang dapat diadopsi oleh PT. XYZ. Ketiga, penelitian kualitatif mendalam dapat dilakukan untuk memahami persepsi dan pengalaman karyawan terhadap sistem manajemen kinerja yang baru, termasuk faktor-faktor yang memfasilitasi atau menghambat keberhasilannya. Penelitian-penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan yang lebih komprehensif dan berkontribusi pada pengembangan sistem manajemen kinerja yang lebih efektif dan berkelanjutan di PT. XYZ, serta memberikan manfaat bagi perusahaan lain yang menghadapi tantangan serupa.
| File size | 613.07 KB |
| Pages | 19 |
| Short Link | https://juris.id/p-OL |
| Lookup Links | Google ScholarGoogle Scholar, Semantic ScholarSemantic Scholar, CORE.ac.ukCORE.ac.uk, WorldcatWorldcat, ZenodoZenodo, Research GateResearch Gate, Academia.eduAcademia.edu, OpenAlexOpenAlex, Hollis HarvardHollis Harvard |
| DMCA | Report |
Related /
STAIMUNSTAIMUN Data yang terkumpul dianalisis secara deskriptif-kualitatif melalui tahapan reduksi data, penyajian data naratif, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitianData yang terkumpul dianalisis secara deskriptif-kualitatif melalui tahapan reduksi data, penyajian data naratif, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian
AZZUKHRUFCENDIKIAAZZUKHRUFCENDIKIA Sebaliknya, pengendalian internal memiliki pengaruh positif tetapi tidak signifikan. Selain itu, integritas dapat memperkuat hubungan antara asimetri informasiSebaliknya, pengendalian internal memiliki pengaruh positif tetapi tidak signifikan. Selain itu, integritas dapat memperkuat hubungan antara asimetri informasi
IBI DarmajayaIBI Darmajaya Selain itu, riset ini juga menguji pengaruh positif harapan, kepercayaan pada pemimpin, dan emosi positif pada komitmen organisasional. Studi disusun denganSelain itu, riset ini juga menguji pengaruh positif harapan, kepercayaan pada pemimpin, dan emosi positif pada komitmen organisasional. Studi disusun dengan
UIDUID Sehubungan dengan perlakuan PPN atas barang hasil pertanian tersebut, Kamar Dagang Indonesia (KADIN) telah melakukan permohonan uji materiil atas beberapaSehubungan dengan perlakuan PPN atas barang hasil pertanian tersebut, Kamar Dagang Indonesia (KADIN) telah melakukan permohonan uji materiil atas beberapa
AIRAAIRA This research demonstrates that combining the Vigenere Cipher and steganography provides an enhanced layer of security for embedded messages within images.This research demonstrates that combining the Vigenere Cipher and steganography provides an enhanced layer of security for embedded messages within images.
IBI DarmajayaIBI Darmajaya Penelitian menunjukkan bahwa sikap, norma subjektif, persepsi kontrol perilaku, dan kecenderungan bertindak secara positif dan signifikan memengaruhi niatPenelitian menunjukkan bahwa sikap, norma subjektif, persepsi kontrol perilaku, dan kecenderungan bertindak secara positif dan signifikan memengaruhi niat
IBI DarmajayaIBI Darmajaya Alat analisis data yang digunakan adalah structural equation model (SEM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa keberartian tugas, kompensasi, keadilan organsisasionalAlat analisis data yang digunakan adalah structural equation model (SEM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa keberartian tugas, kompensasi, keadilan organsisasional
UIRUIR Pembentukan karakter di sekolah dibimbing langsung oleh guru, sementara di rumah dibimbing oleh orang tua melalui Buku Monitoring Adab (BMA) dan dievaluasiPembentukan karakter di sekolah dibimbing langsung oleh guru, sementara di rumah dibimbing oleh orang tua melalui Buku Monitoring Adab (BMA) dan dievaluasi
Useful /
HUSADA KARYAJAYAHUSADA KARYAJAYA Penelitian menunjukkan bahwa tingkat kepedulian masyarakat terhadap penggunaan APD bervariasi berdasarkan jenis kelamin, dengan responden perempuan menunjukkanPenelitian menunjukkan bahwa tingkat kepedulian masyarakat terhadap penggunaan APD bervariasi berdasarkan jenis kelamin, dengan responden perempuan menunjukkan
PTTIPTTI Mushola Al-Falah adalah tempat ibadah yang terletak di desa Kemlakagede, Kabupaten Cirebon dan merupakan tempat anak-anak belajar Al-Quran. Dalam pelaksanaannya,Mushola Al-Falah adalah tempat ibadah yang terletak di desa Kemlakagede, Kabupaten Cirebon dan merupakan tempat anak-anak belajar Al-Quran. Dalam pelaksanaannya,
STAIMUNSTAIMUN Hasil menunjukkan bahwa motivasi guru yang dipengaruhi oleh pembayaran gaji tepat waktu, keamanan pekerjaan, kondisi kerja yang kondusif dan peluang promosiHasil menunjukkan bahwa motivasi guru yang dipengaruhi oleh pembayaran gaji tepat waktu, keamanan pekerjaan, kondisi kerja yang kondusif dan peluang promosi
UIRUIR Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif dengan jenis penelitian kualitatif. Jumlah populasi dalam penelitianMetodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif dengan jenis penelitian kualitatif. Jumlah populasi dalam penelitian