YMPAIYMPAI
Jurnal Masyarakat Sehat IndonesiaJurnal Masyarakat Sehat IndonesiaAnak merupakan generasi penerus suatu bangsa. Anak stunting mengurangi kualitas SDM dan daya saing Nasional. Stunting merupakan beban global menimbulkan masalah besar untuk banyak Negara termasuk Indonesia. Stunting adalah keterlambatan perkembangan fisik tumbuh kembang anak disebabkan kekurangan gizi kronis mengakibatkan anak pendek Z-score <- 2SD. Dampak Stunting gangguan perkembangan otak, fisik, kognitif, menurunnya produktivitas, Daya tahan tubuh melemah, mudah terinfeksi penyakit, masalah pada Kesehatan reproduksi dan hasil reproduksi ketika dewasa. Tujuan penelitian mengetahui pengaruh status gizi, ekonomi, demografi, kondisi sakit di Wilayah kerja Puskesmas Leihitu Provinsi Maluku. Penelitian ini menggunakan rancangan cross sectional. Populasi Balita di wilayah kerja Puskesmas Leihitu dengan sampel sebanyak 150 Balita. Pengumpulan data kuisioner wawancara langsung ke rumah balita. Hasil uji statistik menunjukkan bahwa penghasilan ayah (nilai = 0,052), pola makan (nilai p = 0,001), dan paparan asap rokok (nilai p = 0,012) berhubungan dengan kejadian stunting pada balita. Maka dapat disimpulkan ada hubungan penghasilan Ayah, pola makan, dan paparan asap rokok terhadap kejadian stunting pada balita di wilayah kerja Puskesmas Leihitu Provinsi Maluku Tahun 2022.
Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa mayoritas balita tidak mengalami stunting.Hasil uji statistik menunjukkan bahwa penghasilan ayah, pola makan, dan sering terpapar asap rokok berhubungan signifikan terhadap kejadian stunting pada balita di wilayah kerja Puskesmas Leihitu, Provinsi Maluku.
Berdasarkan hasil penelitian, terdapat beberapa saran penelitian lanjutan yang dapat dikembangkan. Pertama, perlu dilakukan penelitian kualitatif untuk menggali lebih dalam mengenai faktor-faktor sosial budaya yang mempengaruhi pola makan keluarga dan paparan asap rokok pada balita. Kedua, penelitian longitudinal dapat dilakukan untuk mengetahui dampak jangka panjang paparan asap rokok terhadap perkembangan kognitif dan kesehatan balita. Ketiga, penelitian intervensi dapat dilakukan untuk menguji efektivitas program edukasi gizi dan pencegahan paparan asap rokok terhadap penurunan angka stunting pada balita di wilayah kerja Puskesmas Leihitu.
- Shigella and childhood stunting: Evidence, gaps, and future research directions | PLOS Neglected Tropical... doi.org/10.1371/journal.pntd.0011475Shigella and childhood stunting Evidence gaps and future research directions PLOS Neglected Tropical doi 10 1371 journal pntd 0011475
- Are early childhood stunting and catch-up growth associated with school age cognition?—Evidence... journals.plos.org/plosone/article?id=10.1371/journal.pone.0264010Are early childhood stunting and catch up growth associated with school age cognition AiEvidence journals plos plosone article id 10 1371 journal pone 0264010
- Cigarette smoke exposure and increased risks of stunting among under-five children - Clinical Epidemiology... linkinghub.elsevier.com/retrieve/pii/S2213398420300671Cigarette smoke exposure and increased risks of stunting among under five children Clinical Epidemiology linkinghub elsevier retrieve pii S2213398420300671
| File size | 439.5 KB |
| Pages | 8 |
| Short Link | https://juris.id/p-2md |
| Lookup Links | Google ScholarGoogle Scholar, Semantic ScholarSemantic Scholar, CORE.ac.ukCORE.ac.uk, WorldcatWorldcat, ZenodoZenodo, Research GateResearch Gate, Academia.eduAcademia.edu, OpenAlexOpenAlex, Hollis HarvardHollis Harvard |
| DMCA | Report |
Related /
POLTEKBAUBAUPOLTEKBAUBAU Dismenore merupakan nyeri perut yang terjadi saat menstruasi ditandai dengan nyeri singkat sebelum atau selama menstruasi. Keluhan nyeri ini berlangsungDismenore merupakan nyeri perut yang terjadi saat menstruasi ditandai dengan nyeri singkat sebelum atau selama menstruasi. Keluhan nyeri ini berlangsung
POLTEKBAUBAUPOLTEKBAUBAU Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan signifikan antara dukungan suami denganPengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan signifikan antara dukungan suami dengan
POLTEKBAUBAUPOLTEKBAUBAU Oleh sebab itu perlu diadakannya sistem Informasi retensi dan penyusutan agar dapat membantu dan mempermudah petugas sesuai dengan kondisi dan kebutuhanOleh sebab itu perlu diadakannya sistem Informasi retensi dan penyusutan agar dapat membantu dan mempermudah petugas sesuai dengan kondisi dan kebutuhan
UNIMMANUNIMMAN Gel hand sanitizer infusa daun sirih diformulasikan dengan kosentrasi infusa yang berbeda yaitu pada formula I 5%, formula II 10%, formula III 15%, danGel hand sanitizer infusa daun sirih diformulasikan dengan kosentrasi infusa yang berbeda yaitu pada formula I 5%, formula II 10%, formula III 15%, dan
ITSKESICMEITSKESICME Kesimpulan ada pengaruh pelatihan baby gym terhadapat kemampuan ibu untuk melakukan baby gym di wilayah kerja Ponkesdes Grogol, Desa Grogol, KecamatanKesimpulan ada pengaruh pelatihan baby gym terhadapat kemampuan ibu untuk melakukan baby gym di wilayah kerja Ponkesdes Grogol, Desa Grogol, Kecamatan
AKPERAKPER Hasil analisis mengungkapkan bahwa ibu dengan pendapatan di bawah Upah Minimum Provinsi (UMP) memiliki risiko terkena anemia 3,4 kali lebih tinggi dibandingkanHasil analisis mengungkapkan bahwa ibu dengan pendapatan di bawah Upah Minimum Provinsi (UMP) memiliki risiko terkena anemia 3,4 kali lebih tinggi dibandingkan
AKPERAKPER Analisis data yang digunakan adalah analisis univariabel dan bivariabel. Berdasarkan hasil uji statistik menggunakan uji Chi Square (×2) dengan ConfidenceAnalisis data yang digunakan adalah analisis univariabel dan bivariabel. Berdasarkan hasil uji statistik menggunakan uji Chi Square (×2) dengan Confidence
AKPERAKPER Hiperlipidemia adalah sebuah masalah kesehatan masyarakat karena berhubungan terhadap tingginya presentase sebuah penyakit dengan kematian koroner danHiperlipidemia adalah sebuah masalah kesehatan masyarakat karena berhubungan terhadap tingginya presentase sebuah penyakit dengan kematian koroner dan
Useful /
ARIMSIARIMSI Hasil penelitian mengindikasikan bahwa perlunya pendekatan pembelajaran yang berfokus pada penguasaan rumus, memperkuat literasi masalah, kemampuan mengidentifikasiHasil penelitian mengindikasikan bahwa perlunya pendekatan pembelajaran yang berfokus pada penguasaan rumus, memperkuat literasi masalah, kemampuan mengidentifikasi
ITSKESICMEITSKESICME Pendahuluan: Nyeri punggung merupakan gangguan yang umum terjadi pada kehamilan, ibu hamil mungkin pernah memiliki riwayat sakit punggung sebelumnya. UntukPendahuluan: Nyeri punggung merupakan gangguan yang umum terjadi pada kehamilan, ibu hamil mungkin pernah memiliki riwayat sakit punggung sebelumnya. Untuk
ITSKESICMEITSKESICME Pendahuluan: Ibu nifas banyak mengalami keluhan salah satunya adalah ketidak lancaran ASI. Ketidak lancaran ASI dapat diatasi dengan pijat oksitosin. SelainPendahuluan: Ibu nifas banyak mengalami keluhan salah satunya adalah ketidak lancaran ASI. Ketidak lancaran ASI dapat diatasi dengan pijat oksitosin. Selain
ITSKESICMEITSKESICME Uji Spearman Rank menunjukkan hubungan signifikan antara senam hamil dan penurunan nyeri (p=0,000 < 0,05). Disarankan agar ibu hamil lebih aktif mengikutiUji Spearman Rank menunjukkan hubungan signifikan antara senam hamil dan penurunan nyeri (p=0,000 < 0,05). Disarankan agar ibu hamil lebih aktif mengikuti