STMIK AMIKBANDUNGSTMIK AMIKBANDUNG
Journal of Information TechnologyJournal of Information TechnologyUsaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) merupakan ekonomi produktif yang berdiri sendiri yang dilakukan oleh perorangan atau badan usaha. Permasalahan yang muncul adalah calon pelaku UMKM memiliki kriteria tersendiri mengenai lokasi ideal sesuai kriteria yang diinginkan sehingga penentuan lokasi akan bersifat subjektif dan menghasilkan berbagai kemungkinan. Untuk dapat menyelesaikan masalah tersebut pada penelitian ini diusulkan penggunaan metode AHP sebagai media hitung multikriteria agar dapat menghasilkan berbagai macam kemungkinan lokasi sesuai perspektif calon pelaku. Kriteria yang digunakan dalam penelitian ini meliputi lingkungan, aksesibilitas, dan fasilitas. Selain itu, teknologi Geographic Information System (GIS) juga digunakan dalam penelitian ini sebagai media visualisasi rekomendasi yang dihasilkan Analitycal Hierarchy Process (AHP) serta proses collecting data populasi di Kabupaten Bandung Barat. Berdasarkan hasil integrasi GIS dan AHP yang dilakukan dalam penelitian ini, didapatkan kesimpulan berupa hasil penghitungan dengan bobot tertinggi adalah lingkungan dengan nilai 0,633, selanjutnya adalah aksebilitas dengan nilai 0,26 dan yang terakhir adalah fasilitas dengan nilai 0,106. Sedangkan untuk lokasi, kelurahan Padalarang merupakan lokasi yang cocok untuk dijadikan lokasi UMKM karena memiliki nilai tertinggi yaitu 3,488. Hasil perhitungan tersebut didapatkan dari penginputan bobot kriteria yang menghasilkan normalisasi dan hasilnya akan dikalikan dengan nilai dari alternatif yang ada.
Kriteria yang digunakan untuk menentukan lokasi awal UMKM ada 8 yaitu ketersediaan lahan parkir, biaya sewa, mudah dijangkau, mudah dilihat, pesaing, pendapatan daerah, kepadatan, populasi.Berdasarkan dari hasil pembobotan kriteria yang memiliki bobot tertinggi yaitu lingkungan dengan nilai 0.633, selanjutnya adalah aksebilitas dengan nilai 0,260 dan yang terakhir adalah letak dengan nilai 0,106.Penilaian dengan menggunakan metode AHP memberikan hasil bahwa lokasi 1 merupakan letak yang cocok untuk dijadikan tempat UMKM karena mendapatkan bobot 3.
Penelitian lanjutan dapat dilakukan dengan memperluas cakupan wilayah studi, mencakup daerah lain di luar Kabupaten Bandung Barat untuk mengetahui variasi faktor-faktor yang memengaruhi pemilihan lokasi UMKM. Selain itu, penelitian dapat mengintegrasikan metode lain seperti TOPSIS atau Fuzzy AHP untuk membandingkan keefektifan metode yang berbeda dalam menentukan lokasi UMKM. Terakhir, perlu dilakukan penelitian tentang dampak sosial dan ekonomi dari pemilihan lokasi UMKM berdasarkan metode AHP dan GIS terhadap pertumbuhan ekonomi lokal dan tingkat kesejahteraan masyarakat sekitar.
- Sistem Informasi Geografis Penyebaran Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Kabupaten Majalengka | Jurnal... doi.org/10.25126/jtiik.2020752489Sistem Informasi Geografis Penyebaran Usaha Mikro Kecil Menengah UMKM di Kabupaten Majalengka Jurnal doi 10 25126 jtiik 2020752489
- PEMILIHAN LOKASI USAHA DAN PENGARUHNYA TERHADAP KEBERHASILAN USAHA JASA BERSKALA MIKRO DAN KECIL | Managament... ejournal.unib.ac.id/index.php/Insight/article/view/7437PEMILIHAN LOKASI USAHA DAN PENGARUHNYA TERHADAP KEBERHASILAN USAHA JASA BERSKALA MIKRO DAN KECIL Managament ejournal unib ac index php Insight article view 7437
| File size | 640.61 KB |
| Pages | 4 |
| Short Link | https://juris.id/p-2e1 |
| Lookup Links | Google ScholarGoogle Scholar, Semantic ScholarSemantic Scholar, CORE.ac.ukCORE.ac.uk, WorldcatWorldcat, ZenodoZenodo, Research GateResearch Gate, Academia.eduAcademia.edu, OpenAlexOpenAlex, Hollis HarvardHollis Harvard |
| DMCA | Report |
Related /
YWNRYWNR Penelitian ini memberikan kontribusi terhadap pengembangan literatur Technology Acceptance Model (TAM) dalam konteks UMKM dan memberikan implikasi praktisPenelitian ini memberikan kontribusi terhadap pengembangan literatur Technology Acceptance Model (TAM) dalam konteks UMKM dan memberikan implikasi praktis
ASTHAGRAFIKAASTHAGRAFIKA Penelitian ini menyimpulkan bahwa penerapan akuntansi pada pelaku UMKM di Kabupaten Merauke masih sangat dasar dan belum sesuai dengan standar SAK EMKM.Penelitian ini menyimpulkan bahwa penerapan akuntansi pada pelaku UMKM di Kabupaten Merauke masih sangat dasar dan belum sesuai dengan standar SAK EMKM.
45MATARAM45MATARAM Data diperoleh melalui wawancara mendalam dengan mahasiswa yang aktif menjalankan UMKM di sekitar kampus serta observasi terhadap kegiatan usaha yang dilakukan.Data diperoleh melalui wawancara mendalam dengan mahasiswa yang aktif menjalankan UMKM di sekitar kampus serta observasi terhadap kegiatan usaha yang dilakukan.
45MATARAM45MATARAM Oleh karena itu, lembaga pendidikan dan pemerintah perlu memberikan dukungan yang lebih sistematis melalui program pelatihan, inkubasi bisnis, serta aksesOleh karena itu, lembaga pendidikan dan pemerintah perlu memberikan dukungan yang lebih sistematis melalui program pelatihan, inkubasi bisnis, serta akses
UNDIKMAUNDIKMA Mitra dalam kegiatan ini adalah UMKM Happy Fresh Frozen Food Cabang Bogor yang belum memiliki sistem pencatatan keuangan yang rapi dan berkelanjutan. TahapanMitra dalam kegiatan ini adalah UMKM Happy Fresh Frozen Food Cabang Bogor yang belum memiliki sistem pencatatan keuangan yang rapi dan berkelanjutan. Tahapan
MINHAJPUSTAKAMINHAJPUSTAKA Meski menghadapi tantangan pendidikan ekonomi dan akses modal, upaya digitalisasi menawarkan solusi. Muhammadiyah berpotensi menjadi penggerak utama kemajuanMeski menghadapi tantangan pendidikan ekonomi dan akses modal, upaya digitalisasi menawarkan solusi. Muhammadiyah berpotensi menjadi penggerak utama kemajuan
GOODWOODPUBGOODWOODPUB Keterbatasan penelitian mencakup pembatasan pertemuan lebih dari sepuluh orang oleh pemerintah negara bagian akibat pandemi, yang menghambat interaksiKeterbatasan penelitian mencakup pembatasan pertemuan lebih dari sepuluh orang oleh pemerintah negara bagian akibat pandemi, yang menghambat interaksi
UNIMAUNIMA Sosialisasi perpajakan juga memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat kepatuhan membayar pajak UMKM. Secara simultan, kedua faktor tersebutSosialisasi perpajakan juga memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat kepatuhan membayar pajak UMKM. Secara simultan, kedua faktor tersebut
Useful /
LP3MZHLP3MZH Tujuan tersebut merupakan apa yang dideklarasikan manusia, ditempatkan sebagai pusat perhatian, dan demi mewujudkannya individu mengatur perilakunya. TujuanTujuan tersebut merupakan apa yang dideklarasikan manusia, ditempatkan sebagai pusat perhatian, dan demi mewujudkannya individu mengatur perilakunya. Tujuan
LP3MZHLP3MZH Metode tahammul wa al-ada meliputi; 1) al-Sama, 2) al-Ard atau al-Qirāah, 3) al-Ijazah, 4) al-Munawalah, 5) al-Mukatabah, 6) Ilam al-Syaikh, 7) al-Wasiyyah,Metode tahammul wa al-ada meliputi; 1) al-Sama, 2) al-Ard atau al-Qirāah, 3) al-Ijazah, 4) al-Munawalah, 5) al-Mukatabah, 6) Ilam al-Syaikh, 7) al-Wasiyyah,
PPSUNIYAPPPSUNIYAP Uji Sobel memperkuat temuan mediasi penuh ini. Kualitas layanan IndiHome berdampak terbatas langsung pada loyalitas pelanggan (7,6%), namun berpengaruhUji Sobel memperkuat temuan mediasi penuh ini. Kualitas layanan IndiHome berdampak terbatas langsung pada loyalitas pelanggan (7,6%), namun berpengaruh
PPSUNIYAPPPSUNIYAP Seiring dengan tantangan dan peluang yang dibawa oleh era digital, melakukan audit keberlanjutan menjadi penting untuk mengevaluasi dan meningkatkan kinerjaSeiring dengan tantangan dan peluang yang dibawa oleh era digital, melakukan audit keberlanjutan menjadi penting untuk mengevaluasi dan meningkatkan kinerja