STIKES BETHESDASTIKES BETHESDA
Jurnal KesehatanJurnal KesehatanHIV/AIDS merupakan penyakit yang tidak dapat disembuhkan dan belum ditemukan obat yang dapat memulihkan hingga saat ini. Pada tahun 2011, kasus HIV/AIDS di Indonesia mencapai 21.770 orang. Terapi antiretroviral adalah obat antiviral yang dapat menekan perkembangan virus HIV dalam tubuh. Selain dapat menyebabkan kematian pada penderita HIV/AIDS juga banyak memunculkan masalah psikologis seperti ketakutan, keputusasaan, depresi dan diskriminasi sehingga membutuhkan dukungan sosial dari pihak keluarga, teman dan masyarakat dengan cara meningkatkan self efficacy upaya untuk memecahkan masalah dengan cara meningkatkan self efficacy. Tujuan : Mengetahui self efficacy penderita dalam mengkonsumsi antiretroviral di Lembaga Swadaya Masyarakat Tahun 2017. Metode : Penelitian ini menggunakan deskriptif analitik dengan jumlah sampel 40 orang di Lembaga Swadaya Masyarakat Kebaya Yogyakarta, teknik pengambilan sampel menggunakan total populasi dan instrumen yang digunakan kuesioner.
Berdasarkan analisa data dalam penelitian ini dapat disimpulkan bahwa sebagian besar penderita HIV/AIDS dalam mengkonsumsi ARV di LSM Kebaya Yogyakarta Tahun 2017 memiliki self efficacy yang tinggi yaitu (87,5%) karena orang dengan HIV/AIDS memiliki keyakinan akan manfaat ARV sehingga mampu mengatur pengobatan.
Penelitian selanjutnya dapat fokus pada faktor-faktor yang mempengaruhi self efficacy penderita HIV/AIDS dalam mengkonsumsi ARV, seperti dukungan sosial dari keluarga dan masyarakat, serta pendidikan dan pemahaman tentang penyakit dan pengobatan. Selain itu, penelitian juga dapat mengeksplorasi hubungan antara self efficacy dan kepatuhan dalam mengkonsumsi ARV, serta dampak positif dari peningkatan self efficacy terhadap kualitas hidup penderita HIV/AIDS. Dengan demikian, penelitian dapat memberikan kontribusi dalam meningkatkan kepatuhan dan kualitas hidup penderita HIV/AIDS, serta menjadi referensi bagi peneliti selanjutnya.
| File size | 354.84 KB |
| Pages | 7 |
| Short Link | https://juris.id/p-1SQ |
| Lookup Links | Google ScholarGoogle Scholar, Semantic ScholarSemantic Scholar, CORE.ac.ukCORE.ac.uk, WorldcatWorldcat, ZenodoZenodo, Research GateResearch Gate, Academia.eduAcademia.edu, OpenAlexOpenAlex, Hollis HarvardHollis Harvard |
| DMCA | Report |
Related /
STTCIREBONSTTCIREBON Di penelitian ini untuk menghitung mengetahui tingkat kekumuhan sesuai dengan panduan Indikator Kumuh menurut Ditjen Cipta Karya: 2014. Penelitian iniDi penelitian ini untuk menghitung mengetahui tingkat kekumuhan sesuai dengan panduan Indikator Kumuh menurut Ditjen Cipta Karya: 2014. Penelitian ini
AMORFATIAMORFATI Sebaliknya, Malaysia menunjukkan pergeseran bertahap menuju pendekatan disiplin yang lebih penuh kasih dan berorientasi pada hak, didorong oleh kerangkaSebaliknya, Malaysia menunjukkan pergeseran bertahap menuju pendekatan disiplin yang lebih penuh kasih dan berorientasi pada hak, didorong oleh kerangka
STAIQSTAIQ Penelitian ini telah dilakukan dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif. Penelitian yang menjelaskan barupa kata tertulis atau lisan dari narasumberPenelitian ini telah dilakukan dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif. Penelitian yang menjelaskan barupa kata tertulis atau lisan dari narasumber
UNDIPUNDIP Intervensi Model Pemberdayaan Pengasuh Keluarga (FCEM) adalah salah satu model yang dapat digunakan untuk memberdayakan keluarga sebagai pengasuh dalamIntervensi Model Pemberdayaan Pengasuh Keluarga (FCEM) adalah salah satu model yang dapat digunakan untuk memberdayakan keluarga sebagai pengasuh dalam
POLTEKKES MKSPOLTEKKES MKS Skrining fitokimia terhadap tanaman ini menunjukkan adanya senyawa metabolit sekunder seperti alkaloid, flavanoid dan saponin yang diduga memiliki aktivitasSkrining fitokimia terhadap tanaman ini menunjukkan adanya senyawa metabolit sekunder seperti alkaloid, flavanoid dan saponin yang diduga memiliki aktivitas
SPPSPP Pendidikan seks adalah suatu pengetahuan mengenai segala sesuatu yang berhubungan dengan jenis kelamin. Tujuan pengabdian masyarakat ini adalah MasyarakatPendidikan seks adalah suatu pengetahuan mengenai segala sesuatu yang berhubungan dengan jenis kelamin. Tujuan pengabdian masyarakat ini adalah Masyarakat
STISABUZAIRISTISABUZAIRI Hasil penelitian menunjukkan bahwa terjadi perilaku penyimpangan akibat Tradisi Abhekalan yang terjadi di desa Sukokerto, Kecamatan Pujer Kabupaten Bondowoso,Hasil penelitian menunjukkan bahwa terjadi perilaku penyimpangan akibat Tradisi Abhekalan yang terjadi di desa Sukokerto, Kecamatan Pujer Kabupaten Bondowoso,
GMPIONLINEGMPIONLINE Penelitian ini bertujuan untuk menentukan pemahaman calon guru biologi mengenai pentingnya pengelolaan sampah organik dan anorganik bagi lingkungan. MetodePenelitian ini bertujuan untuk menentukan pemahaman calon guru biologi mengenai pentingnya pengelolaan sampah organik dan anorganik bagi lingkungan. Metode
Useful /
CENDIKIAJENIUS INDCENDIKIAJENIUS IND Hasil ini menegaskan pentingnya peningkatan edukasi dan melibatkan keluarga dalam program self-management DM. Terdapat hubungan bermakna antara pengetahuanHasil ini menegaskan pentingnya peningkatan edukasi dan melibatkan keluarga dalam program self-management DM. Terdapat hubungan bermakna antara pengetahuan
SAINTEKMUSAINTEKMU Tujuannya adalah dapat mempermudah pengurus Masjid dalam mencari informasi terkait dengan Masjid melalui sistem website yang ada. Hasil dari penelitianTujuannya adalah dapat mempermudah pengurus Masjid dalam mencari informasi terkait dengan Masjid melalui sistem website yang ada. Hasil dari penelitian
UNDIPUNDIP Kesimpulan: Penelitian ini menunjukkan bahwa individu berusia 25 tahun ke atas, wanita, bukan petani, dan mereka yang menggunakan ITN dan tindakan pencegahanKesimpulan: Penelitian ini menunjukkan bahwa individu berusia 25 tahun ke atas, wanita, bukan petani, dan mereka yang menggunakan ITN dan tindakan pencegahan
STIKES BETHESDASTIKES BETHESDA gov, satu jurnal sistematik review, dan empat buku tentang stroke dengan tahun publikasi 2005-2013. Hasil: menunjukkan SSS merupakan alat pengkajian sederhanagov, satu jurnal sistematik review, dan empat buku tentang stroke dengan tahun publikasi 2005-2013. Hasil: menunjukkan SSS merupakan alat pengkajian sederhana