MANDALABHAKTIMANDALABHAKTI
One moment, please...One moment, please...Housekeeping Department adalah linen section yaitu seksi yang mempunyai tugas dan tanggung jawab atas keluar masuknya linen dari setiap departemen. Linen section bertugas dan bertanggung jawab terhadap uniform (pakaian seragam) seluruh karyawan hotel. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui cara penanganan parstock linen, cara penyimpanan linen, penghitungan parstock linen yang baik dan benar serta untuk mengetahui kendala dalam penanganan parstock linen dan penyimpanan linen di Hotel Grand Orchid Solo. Petugas linen attendant di Hotel Grand Orchid Solo memiliki wilayah kerja tidak saja pengadaan dan penggantian linen, namun juga penanganan parstock linen dan penyimpanan linen untuk keperluan kegiatan operasional hotel sehari-hari. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif dengan metode pengumpulan data meliputi observasi, wawancara, dan dokumentasi atau kepustakaan. Metode analisa data menggunakan teknik analisis deskriptif, yaitu analisis yang bertujuan untuk memberikan deskripsi mengenai subjek yang diteliti dan tidak dimaksudkan untuk pengujian hipotesis. Hasil dari penelitian adalah penanganan parstock linen yang merupakan pekerjaan menghitung, mencatat, dan memilah-milahkan linen, baik itu linen rusak, kotor maupun linen bersih. Seorang linen attendant harus mengetahui bagaimana cara menyimpan linen dengan baik, penghitungan parstock linen yang baik dan benar harus sesuai dengan rumus. Kendala yang dihadapi dalam penanganan parstock linen dan penyimpanan linen, antara lain tidak adanya tempat khusus untuk penghitungan linen kotor, dan kurang luasnya ukuran linen room, sedangkan untuk mengatasi kondisi yang demikian perlu adanya perencanaan untuk menyediakan tempat penghitungan linen kotor secara khusus dan adanya penambahan ruangan.
Penanganan parstock linen merupakan pekerjaan menghitung, mencatat, dan memilah-milahkan linen.Seorang linen attendant harus mengetahui cara menyimpan linen dengan baik dan melakukan penghitungan parstock sesuai rumus.Kendala yang dihadapi termasuk tidak adanya tempat khusus untuk penghitungan linen kotor dan kurang luasnya ukuran linen room yang memerlukan perencanaan penambahan ruangan.
Penelitian lanjutan dapat mengeksplorasi pengaruh penerapan sistem digitalisasi dalam penghitungan parstock linen terhadap efisiensi kerja linen attendant. Selain itu, perlu diuji model pelatihan bertahap untuk meningkatkan keterampilan karyawan dalam manajemen penyimpanan linen di fasilitas sejenis. Studi lebih lanjut juga disarankan mengkaji dampak desain ulang ruang linen room terhadap produktivitas tim pelayanan linen dalam skala hotel yang lebih besar.
| File size | 296.12 KB |
| Pages | 9 |
| Short Link | https://juris.id/p-1Sr |
| Lookup Links | Google ScholarGoogle Scholar, Semantic ScholarSemantic Scholar, CORE.ac.ukCORE.ac.uk, WorldcatWorldcat, ZenodoZenodo, Research GateResearch Gate, Academia.eduAcademia.edu, OpenAlexOpenAlex, Hollis HarvardHollis Harvard |
| DMCA | Report |
Related /
IBI DarmajayaIBI Darmajaya Hasil penelitian menunjukkan bahwa Intellectual Capital berpengaruh tidak signifikan terhadap Nilai Perusahaan. Penelitian ini menemukan bahwa modal intelektualHasil penelitian menunjukkan bahwa Intellectual Capital berpengaruh tidak signifikan terhadap Nilai Perusahaan. Penelitian ini menemukan bahwa modal intelektual
POLTEKKESDEPKES SBYPOLTEKKESDEPKES SBY 046) dengan kejadian stunting. Kesimpulannya, penelitian ini menemukan adanya asosiasi signifikan antara faktor sanitasi lingkungan dan kejadian stunting046) dengan kejadian stunting. Kesimpulannya, penelitian ini menemukan adanya asosiasi signifikan antara faktor sanitasi lingkungan dan kejadian stunting
STIEPARISTIEPARI Untuk meningkatkan loyalitas, diperlukan peningkatan sikap ramah tamah karyawan, rasa aman bagi pelanggan, serta perbaikan semua aspek fasilitas, baikUntuk meningkatkan loyalitas, diperlukan peningkatan sikap ramah tamah karyawan, rasa aman bagi pelanggan, serta perbaikan semua aspek fasilitas, baik
UKIPUKIP Motivasi ekstrinsik, motivasi intrinsik, komunikasi internal, kepuasan kerja terhadap kinerja pegawai. Motivasi ekstrinsik terhadap kinerja melalui kepuasanMotivasi ekstrinsik, motivasi intrinsik, komunikasi internal, kepuasan kerja terhadap kinerja pegawai. Motivasi ekstrinsik terhadap kinerja melalui kepuasan
UKIPUKIP Data dikumpulkan melalui metode dokumentasi dan kuesioner. Analisis statistik deskriptif, uji pra-syarat, dan regresi linier berganda digunakan untuk mengujiData dikumpulkan melalui metode dokumentasi dan kuesioner. Analisis statistik deskriptif, uji pra-syarat, dan regresi linier berganda digunakan untuk menguji
UKIPUKIP Sampel penelitian diambil secara acak dari konsumen yang mengunjungi kedai kopi Papa Ong. Terdapat 50 responden. Hasil analisis data menunjukkan bahwaSampel penelitian diambil secara acak dari konsumen yang mengunjungi kedai kopi Papa Ong. Terdapat 50 responden. Hasil analisis data menunjukkan bahwa
UKIPUKIP Perusahaan disarankan untuk meningkatkan pendidikan karyawan, memberikan pelatihan kerja, serta memperhatikan pemberian tunjangan dan insentif untuk mendorongPerusahaan disarankan untuk meningkatkan pendidikan karyawan, memberikan pelatihan kerja, serta memperhatikan pemberian tunjangan dan insentif untuk mendorong
KOMPETIFKOMPETIF Upaya yang dapat dilakukan oleh Hotel Batiqa Pekanbaru antara lain meningkatkan jumlah karyawan sehingga pada kondisi hunian penuh maupun sedang, jumlahUpaya yang dapat dilakukan oleh Hotel Batiqa Pekanbaru antara lain meningkatkan jumlah karyawan sehingga pada kondisi hunian penuh maupun sedang, jumlah
Useful /
ULBIULBI Pengabdian kepada masyarakat ini memperkenalkan pengembangan web service kepada komunitas pecinta coding melalui workshop interaktif. Peserta mendalamiPengabdian kepada masyarakat ini memperkenalkan pengembangan web service kepada komunitas pecinta coding melalui workshop interaktif. Peserta mendalami
UDBUDB Metode penelitian ini kualitatif dengan pendekatan fenomenologi, lokasi penelitian di puskesmas wilayah kerja DKK Banyumas, teknik pengambilan sampel menggunakanMetode penelitian ini kualitatif dengan pendekatan fenomenologi, lokasi penelitian di puskesmas wilayah kerja DKK Banyumas, teknik pengambilan sampel menggunakan
ULBIULBI Sosialisasi Undang-Undang ini penting untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat, termasuk siswa mengenai kewajiban perpajakan. SMAN 6 Cimahi merupakanSosialisasi Undang-Undang ini penting untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat, termasuk siswa mengenai kewajiban perpajakan. SMAN 6 Cimahi merupakan
KOMPETIFKOMPETIF Potensi tersebut didukung oleh keberadaan objek wisata dan komponen pariwisata lainnya. Selain itu, menurut RPJMD Kota Pekanbaru Tahun 2012-2017, wilayahPotensi tersebut didukung oleh keberadaan objek wisata dan komponen pariwisata lainnya. Selain itu, menurut RPJMD Kota Pekanbaru Tahun 2012-2017, wilayah