GRAHAMITRAGRAHAMITRA
Jurnal Ilmu Komputer, Teknologi Dan InformasiJurnal Ilmu Komputer, Teknologi Dan InformasiKeamanan merupakan suatu hal yang sangat penting, karena berkaitan dengan kerahasiaan atau privasi. Jika suatu data hilang atau diubah oleh pihak yang tidak bertanggungjawab, maka dapat merugikan pemilik data tersebut. Saat ini dimana masih banyak orang menngunakan file penting yang sebenarnya tidak boleh diketahui oleh orang lain, tetapi masih saja ada orang yang melakukan pencurian data atau file tersebut untuk kepentingan pribadinya, sehingga menimbulkan masalah pada file atau data tersebut. Seiring dengan berkembangnya teknologi yang semakin canggih, maka faktor untuk menjaga kerahasiaan file atau data menjadi hal yang penting bagi orang yang tidak berkepentingan agar tidak dapat mengakses file atau data tersebut. Salah satu metode yang dapat digunakan untuk mengamankan sebuah data atau file adalah dengan menggunakan algoritma double data encryption standard, penggunaan algoritma ini data atau file akan dikuncigandakan dengan melakukan proses enkripsi dan deskripsi. Algoritma ini dapat mengenkripsi file, data, audio, video dan lain-lain. Dari hasil pengujian yang telah dilakukan mengenai pengamanan file citra menggunakan algoritma double data encryption standard ini, maka file ataupun data yang dimiliki akan sulit utuk diketahui dan untuk proses enkripsi dan deskripsi file yang besar akan memerlukan waktu yang lama, karena pada file citra dan data tersebut telah dilakukan penyandian sehingga tidak akan mudah terjadi penyadapan atau penyerangan pada file atau data tersebut sehingga terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan.
Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan pada pengamanan file citra digital, dapat disimpulkan bahwa percobaan yang dilakukan berhasil membuktikan bahwa pengamanan file citra dapat berjalan dengan baik, sehingga file yang bersifat rahasia tidak dapat diketahui oleh siapa pun.Penerapan algoritma double data encryption standard dilakukan dengan mengubah nilai pixel citra asli menjadi nilai yang baru yang di dalamnya memiliki proses pembangkitan kunci, proses enkripsi, dan proses deskripsi.Perancangan aplikasi untuk pengamanan file citra menggunakan bahasa pemrograman visual basic 2008 agar dapat memudahkan dalam proses enkripsi dan deskripsi file citra.
Untuk penelitian lanjutan, dapat dilakukan penelitian lebih lanjut mengenai pengembangan algoritma double data encryption standard dengan kriptografi lainnya seperti kriptografi simetris, kriptografi klasik, dan lain-lain. Selain itu, aplikasi pengamanan data ini dapat diimplementasikan di instansi yang memiliki beberapa file atau dokumen penting yang harus dijaga. Aplikasi yang dibangun diharapkan mampu dikembangkan dengan bahasa pemrograman lainnya seperti berbasis website atau android. Selain itu, penelitian lanjutan dapat dilakukan untuk meningkatkan efisiensi waktu proses enkripsi dan deskripsi pada file citra yang besar, serta mengevaluasi keamanan algoritma double data encryption standard terhadap serangan kriptografi modern.
- 0. pdf obj endobj introduction section related works overview des algorithm double tools 2des performance... ijcaonline.org/archives/volume179/number25/shorman-2018-ijca-916527.pdf0 pdf obj endobj introduction section related works overview des algorithm double tools 2des performance ijcaonline archives volume179 number25 shorman 2018 ijca 916527 pdf
- PENGAMANAN DATA NILAI PADA APLIKASI E-RAPORT BERDASARKAN ALGORITMA 2DES | KOMIK (Konferensi Nasional... doi.org/10.30865/komik.v3i1.1604PENGAMANAN DATA NILAI PADA APLIKASI E RAPORT BERDASARKAN ALGORITMA 2DES KOMIK Konferensi Nasional doi 10 30865 komik v3i1 1604
- MODEL KEAMANAN INFORMASI BERBASIS TANDA TANGAN DIGITAL DENGAN DATA ENCRYPTION STANDARD (DES) ALGORITHM... doi.org/10.30743/infotekjar.v1i1.82MODEL KEAMANAN INFORMASI BERBASIS TANDA TANGAN DIGITAL DENGAN DATA ENCRYPTION STANDARD DES ALGORITHM doi 10 30743 infotekjar v1i1 82
- Implementasi Pengamanan Citra Digital Menggunakan Algoritma ICE | Jurnal Sistem Komputer dan Informatika... ejurnal.stmik-budidarma.ac.id/index.php/JSON/article/view/2138Implementasi Pengamanan Citra Digital Menggunakan Algoritma ICE Jurnal Sistem Komputer dan Informatika ejurnal stmik budidarma ac index php JSON article view 2138
| File size | 607.29 KB |
| Pages | 13 |
| Short Link | https://juris.id/p-1Dt |
| Lookup Links | Google ScholarGoogle Scholar, Semantic ScholarSemantic Scholar, CORE.ac.ukCORE.ac.uk, WorldcatWorldcat, ZenodoZenodo, Research GateResearch Gate, Academia.eduAcademia.edu, OpenAlexOpenAlex, Hollis HarvardHollis Harvard |
| DMCA | Report |
Related /
POLTESAPOLTESA Penelitian ini berhasil menyelesaikan dan mengimplementasikan Aplikasi Pengelolaan Data Bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) berbasis web di Dinsos PMDPenelitian ini berhasil menyelesaikan dan mengimplementasikan Aplikasi Pengelolaan Data Bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) berbasis web di Dinsos PMD
ILMUBERSAMAILMUBERSAMA Dengan nilai minimum support 0,6 dan confidence 0,7, hasil menunjukan penggunaan ChatGPT sebagai AI membantu mahasiswa dengan nilai rata-rata 33,33% padaDengan nilai minimum support 0,6 dan confidence 0,7, hasil menunjukan penggunaan ChatGPT sebagai AI membantu mahasiswa dengan nilai rata-rata 33,33% pada
ILMUBERSAMAILMUBERSAMA Beberapa saran yang dapat digunakan untuk pengembangan aplikasi kedepannnya sebagai berikut. Untuk menemukan metode lain yang digunakan untuk klasterisasiBeberapa saran yang dapat digunakan untuk pengembangan aplikasi kedepannnya sebagai berikut. Untuk menemukan metode lain yang digunakan untuk klasterisasi
RESCOLLACOMMRESCOLLACOMM Efektivitas enkripsi dievaluasi melalui efek avalanche, yang menghasilkan nilai rata-rata mendekati 50% ideal. Ini mengindikasikan bahwa kombinasi AESEfektivitas enkripsi dievaluasi melalui efek avalanche, yang menghasilkan nilai rata-rata mendekati 50% ideal. Ini mengindikasikan bahwa kombinasi AES
AIRAAIRA In order to maintain the security of text embedded in images via web-based applications, the main challenge in this research is how to integrate and applyIn order to maintain the security of text embedded in images via web-based applications, the main challenge in this research is how to integrate and apply
STMIKLOMBOKSTMIKLOMBOK Untuk membangun aplikasi Virtual Reality berbasis Android digunakan game engine Unity3D dan menggunakan tools editing video Adobe Premiere Pro untuk mengeditUntuk membangun aplikasi Virtual Reality berbasis Android digunakan game engine Unity3D dan menggunakan tools editing video Adobe Premiere Pro untuk mengedit
STMIKLOMBOKSTMIKLOMBOK Jutaan orang menggunakan media sosial untuk mengirim gambar, pesan, dan informasi rahasia lainnya ke teman dan anggota keluarga di seluruh dunia. BerbagiJutaan orang menggunakan media sosial untuk mengirim gambar, pesan, dan informasi rahasia lainnya ke teman dan anggota keluarga di seluruh dunia. Berbagi
STMIKLOMBOKSTMIKLOMBOK Langkah pertama yang dilakukan adalah mencari data pendukung seperti yang diamanatkan oleh Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 16 Tahun 2007 tentangLangkah pertama yang dilakukan adalah mencari data pendukung seperti yang diamanatkan oleh Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 16 Tahun 2007 tentang
Useful /
POLTESAPOLTESA Pembuatan sengkubak bubuk sebagai bumbu masakan tidak dapat dibuat dari hanya satu jenis rempah-rempah karena akan sangat sulit mencapai flavor yang stabil.Pembuatan sengkubak bubuk sebagai bumbu masakan tidak dapat dibuat dari hanya satu jenis rempah-rempah karena akan sangat sulit mencapai flavor yang stabil.
POLTESAPOLTESA Hasil analisis daya saing menggunakan Porters Diamond Theory menunjukkan bahwa tingkat daya saing sayur hidroponik di Kabupaten Sambas berada pada tingkatHasil analisis daya saing menggunakan Porters Diamond Theory menunjukkan bahwa tingkat daya saing sayur hidroponik di Kabupaten Sambas berada pada tingkat
RESCOLLACOMMRESCOLLACOMM Pengujian dilakukan dengan menggunakan dataset publik Brain Tumor Image Dataset (Semantic Segmentation) dari Kaggle yang terdiri dari gambar MRI otak dalamPengujian dilakukan dengan menggunakan dataset publik Brain Tumor Image Dataset (Semantic Segmentation) dari Kaggle yang terdiri dari gambar MRI otak dalam
RESCOLLACOMMRESCOLLACOMM Sementara data gabungan 2023-2024 memiliki nilai chi-kuadrat sebesar 0,5708. Ini menunjukkan bahwa hasil ketiga perhitungan tersebut lebih kecil daripadaSementara data gabungan 2023-2024 memiliki nilai chi-kuadrat sebesar 0,5708. Ini menunjukkan bahwa hasil ketiga perhitungan tersebut lebih kecil daripada