STMIKPLKSTMIKPLK
SENTRA ABDIMAS: Sinergi dan Transformasi dalam Pengabdian kepada MasyarakatSENTRA ABDIMAS: Sinergi dan Transformasi dalam Pengabdian kepada MasyarakatPerkembangan teknologi digital yang sangat pesat membawa dampak positif dalam berbagai aspek kehidupan, termasuk sektor pendidikan. Namun, peningkatan aktivitas digital juga memperbesar risiko serangan siber terhadap masyarakat, terutama pelajar yang menjadi pengguna aktif internet. Rendahnya tingkat literasi keamanan digital membuat pelajar rentan terhadap ancaman seperti phishing, pencurian identitas, malware, dan penipuan daring. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan meningkatkan literasi keamanan digital dan keterampilan dasar cyber security siswa SMK sebagai upaya penguatan ketahanan digital masyarakat. Metode yang digunakan adalah Participatory Action Research (PAR) yang mencakup tahapan sosialisasi, pelatihan teori dan praktik, penerapan teknologi menggunakan modul digital interaktif berbasis QR Code, pendampingan, serta evaluasi hasil pembelajaran. Hasil pelatihan menunjukkan peningkatan pemahaman keamanan digital sebesar 45% dari pre-test ke post-test. Sebanyak 86,6% peserta berhasil membuat kata sandi kuat, 73,3% mengaktifkan autentikasi dua faktor, dan 83,3% mengenali tautan phishing. Program ini berpotensi direplikasi di sekolah lain sebagai strategi membangun ketahanan digital masyarakat sejak dini.
Kegiatan pelatihan literasi keamanan digital dan dasar cyber security ini terbukti memberikan dampak positif terhadap peningkatan pemahaman dan keterampilan siswa SMK dalam menghadapi ancaman siber.Melalui pendekatan partisipatif, peserta tidak hanya memperoleh pengetahuan teoritis, tetapi juga keterampilan praktis seperti pembuatan kata sandi kuat, aktivasi autentikasi dua faktor, dan kemampuan mengenali phishing.Program seperti ini layak direplikasi di berbagai sekolah dengan adaptasi lokal, untuk memperluas jangkauan literasi keamanan digital di kalangan remaja.
Berdasarkan hasil penelitian ini, beberapa saran penelitian lanjutan dapat dipertimbangkan. Pertama, perlu dilakukan studi lebih lanjut mengenai efektivitas modul digital interaktif berbasis QR Code dalam meningkatkan retensi pengetahuan dan perubahan perilaku siswa terkait keamanan digital. Kedua, penelitian dapat difokuskan pada pengembangan kurikulum keamanan siber yang terintegrasi dalam mata pelajaran TIK di SMK, dengan mempertimbangkan kebutuhan dan karakteristik siswa. Ketiga, penting untuk mengeksplorasi peran guru sebagai agen perubahan dalam mempromosikan budaya keamanan digital di lingkungan sekolah, termasuk pelatihan dan pendampingan berkelanjutan bagi guru agar mereka dapat menjadi fasilitator yang kompeten dalam bidang ini. Penelitian-penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi signifikan dalam upaya membangun generasi muda yang tangguh dan bertanggung jawab di era digital.
- PELATIHAN DIGITALISASI MARKETING DALAM UPAYA PENINGKATAN PRODUKSI DAN PEMASARAN PADA BISNIS ONLINE UMKM... ejournal.unama.ac.id/index.php/jpmu/article/view/877PELATIHAN DIGITALISASI MARKETING DALAM UPAYA PENINGKATAN PRODUKSI DAN PEMASARAN PADA BISNIS ONLINE UMKM ejournal unama ac index php jpmu article view 877
- PENGUATAN DIGITALISASI MARKETING UNTUK MENINGKATKAN PENJUALAN PADA PELAKU UMKM PEREMPUAN DI KOTA MEDAN,... doi.org/10.46880/methabdi.Vol2No2.pp137-144PENGUATAN DIGITALISASI MARKETING UNTUK MENINGKATKAN PENJUALAN PADA PELAKU UMKM PEREMPUAN DI KOTA MEDAN doi 10 46880 methabdi Vol2No2 pp137 144
| File size | 1.02 MB |
| Pages | 7 |
| Short Link | https://juris.id/p-2iS |
| Lookup Links | Google ScholarGoogle Scholar, Semantic ScholarSemantic Scholar, CORE.ac.ukCORE.ac.uk, WorldcatWorldcat, ZenodoZenodo, Research GateResearch Gate, Academia.eduAcademia.edu, OpenAlexOpenAlex, Hollis HarvardHollis Harvard |
| DMCA | Report |
Related /
STAISERDANGLUBUKPAKAMSTAISERDANGLUBUKPAKAM Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa yang berasal dari mahasiswa PAI smt 6, dengan tujuan untuk mengetahui Literasi Keagamaan mereka setelahPopulasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa yang berasal dari mahasiswa PAI smt 6, dengan tujuan untuk mengetahui Literasi Keagamaan mereka setelah
IAKNKUPANGIAKNKUPANG Seminar telah disampaikan pada 30 siswa SMTK Kota Soe pada tanggal 26 November 2024 dengan 3 sesi yaitu Penggunaan Media Sosial dalam Perspektif PemimpinSeminar telah disampaikan pada 30 siswa SMTK Kota Soe pada tanggal 26 November 2024 dengan 3 sesi yaitu Penggunaan Media Sosial dalam Perspektif Pemimpin
ADI JOURNALADI JOURNAL Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif melalui wawancara mendalam dengan pelaku usaha mikro untuk memahami pengalaman mereka dalamMetode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif melalui wawancara mendalam dengan pelaku usaha mikro untuk memahami pengalaman mereka dalam
ADI JOURNALADI JOURNAL Perkembangan digital micro entrepreneurship yang semakin meluas telah membuka peluang baru bagi komunitas terlayani rendah untuk dapat berpartisipasi dalamPerkembangan digital micro entrepreneurship yang semakin meluas telah membuka peluang baru bagi komunitas terlayani rendah untuk dapat berpartisipasi dalam
ADI JOURNALADI JOURNAL 0 melalui aplikasi daring, platform kajian Islami, dan sistem manajemen berbasis cloud. Keberhasilan digitalisasi pesantren ditentukan oleh komitmen kepemimpinan,0 melalui aplikasi daring, platform kajian Islami, dan sistem manajemen berbasis cloud. Keberhasilan digitalisasi pesantren ditentukan oleh komitmen kepemimpinan,
UINMYBATUSANGKARUINMYBATUSANGKAR Selain itu dengan sasaran utama yang ingin dicapai adalah menarik minat kunjung dan mendorong minat baca bagi seluruh pemustaka khususnya siswa SekolahSelain itu dengan sasaran utama yang ingin dicapai adalah menarik minat kunjung dan mendorong minat baca bagi seluruh pemustaka khususnya siswa Sekolah
UINMYBATUSANGKARUINMYBATUSANGKAR Selanjutnya berdasarkan hasil uji regresi sederhana untuk variabel X dan variabel Y diperoleh persamaan Y= 18,010 1,438X dan RSquare sebesar 0,68 berartiSelanjutnya berdasarkan hasil uji regresi sederhana untuk variabel X dan variabel Y diperoleh persamaan Y= 18,010 1,438X dan RSquare sebesar 0,68 berarti
UINMYBATUSANGKARUINMYBATUSANGKAR Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh transformasi digital terhadap library anxiety di UPT. Perpustakaan UIN Ar-Ranir Banda Aceh. PenelitianTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh transformasi digital terhadap library anxiety di UPT. Perpustakaan UIN Ar-Ranir Banda Aceh. Penelitian
Useful /
STAIALHIKMAHPARIANGANSTAIALHIKMAHPARIANGAN Kenaikan pembelajaran diukur dengan Borobudur Knowledge and Conceptual Understanding Test dan dianalisis menggunakan ANCOVA. Kelompok VR secara signifikanKenaikan pembelajaran diukur dengan Borobudur Knowledge and Conceptual Understanding Test dan dianalisis menggunakan ANCOVA. Kelompok VR secara signifikan
FTUNCENFTUNCEN Hasil analisa perhitungan pelat dengan dimensi tebal 20 cm overtoping didapatkan hasil penulangan pelat pracetak berdimensi tebal 15 cm dan 5 cm, untukHasil analisa perhitungan pelat dengan dimensi tebal 20 cm overtoping didapatkan hasil penulangan pelat pracetak berdimensi tebal 15 cm dan 5 cm, untuk
FTUNCENFTUNCEN Pondasi Borepile dan Metode Pelaksanaan pada Proyek Gedung Madrasah Aliyah Madrasatul Quran Tebuireng Jombang, merupakan salah satu pondasi dalam. PemakaianPondasi Borepile dan Metode Pelaksanaan pada Proyek Gedung Madrasah Aliyah Madrasatul Quran Tebuireng Jombang, merupakan salah satu pondasi dalam. Pemakaian
KETERAPIAN FISIKKETERAPIAN FISIK Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling, jumlah sampel adalah 84, terdapat 2 kategori dan terdapat 10 klaim/item, ranking 5 sejajar denganTeknik pengambilan sampel adalah purposive sampling, jumlah sampel adalah 84, terdapat 2 kategori dan terdapat 10 klaim/item, ranking 5 sejajar dengan