STIEM BONGAYASTIEM BONGAYA
Jurnal AbdiMas BongayaJurnal AbdiMas BongayaUsaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) memiliki potensi yang cukup besar untuk berkembang di era digital saat ini sekaligus sebagai penopang perekonomian negara. Namun sampai saat ini masih banyak UMKM yang belum menerapkan sistem akuntansi kas pada usahanya. Tujuan dari kegiatan Pendampingan Penerapan Sistem Akuntansi Kas pada UMKM Batik Nabila adalah untuk membantu UMKM Batik Nabila dalam hal pengelolaan pencatatan kas (jurnal penerimaan dan pengeluaran kas) supaya sesuai dengan sistem akuntansi kas yang berlaku. Metode yang digunakan pada kegiatan ini adalah tahap persiapan (mempersiapkan materi yang akan disosialisasikan), tahap pengenalan (menggali informasi penggunaan pencatatan kas), dan tahap pelaksanaan (memaparkan materi, pelatihan, pendampingan, serta bimbingan) dalam menerapkan sistem akuntansi kas pada UMKM Batik Nabila. Hasil dari penelitian ini adalah pedagang UMKM Batik Nabila telah memahami serangkaian materi yang telah disosialisasikan berupa praktik pembuatan jurnal penerimaan dan pengeluaran kas, membedakan antara debet dan kredit dalam sebuah jurnal termasuk komponen yang ada.
Kegiatan pelatihan pada UMKM Batik Nabila ini ditujukan agar dapat membantu usahanya dalam hal mengelola pencatatan kas supaya sesuai dengan sistem akuntansi kas yang berlaku berupa jurnal penerimaan dan pengeluaran kas.Jurnal penerimaan kas pada UMKM Batik Nabila digunakan untuk mencatat transaksi penerimaan seperti transaksi penjualan tunai dan kegiatan lainnya yang berpengaruh dengan kas secara langsung.Sedangkan untuk jurnal pengeluaran kasnya digunakan untuk mencatat transaksi pengeluaran seperti pengeluaran yang terjadi atas jual beli secara tunai atau kegiatan operasional lainnya yang berkaitan dengan pengeluaran kas.
Penelitian lanjutan dapat mengkaji dampak jangka panjang penerapan sistem akuntansi kas terhadap kinerja keuangan UMKM. Selain itu, perlu dilakukan studi komparatif antara metode akuntansi kas dan akrual dalam konteks UMKM. Pengembangan model digitalisasi pencatatan kas yang sesuai dengan skala UMKM juga menjadi arah penelitian yang relevan, terutama untuk meningkatkan transparansi dan efisiensi pengelolaan keuangan.
| File size | 522.06 KB |
| Pages | 6 |
| Short Link | https://juris.id/p-1JG |
| Lookup Links | Google ScholarGoogle Scholar, Semantic ScholarSemantic Scholar, CORE.ac.ukCORE.ac.uk, WorldcatWorldcat, ZenodoZenodo, Research GateResearch Gate, Academia.eduAcademia.edu, OpenAlexOpenAlex, Hollis HarvardHollis Harvard |
| DMCA | Report |
Related /
LAAROIBALAAROIBA Pemilihan metode analisis data untuk penguji hipotesis dari variabel yang ada yaitu memakai metode analisis regresi linier berganda. Dari berbagai ujiPemilihan metode analisis data untuk penguji hipotesis dari variabel yang ada yaitu memakai metode analisis regresi linier berganda. Dari berbagai uji
STAI MIFDASTAI MIFDA Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan variabel total pembiayaan, CAR dan FDR berpengaruh terhadap total aset. Sedangkan secara parsial variabelHasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan variabel total pembiayaan, CAR dan FDR berpengaruh terhadap total aset. Sedangkan secara parsial variabel
LITERASISAINSNUSANTARALITERASISAINSNUSANTARA Aspek lingkungan, sosial, dan tata kelola ESG memberikan dampak signifikan terhadap kinerja UMKM dengan membantu mengelola risiko, memanfaatkan peluangAspek lingkungan, sosial, dan tata kelola ESG memberikan dampak signifikan terhadap kinerja UMKM dengan membantu mengelola risiko, memanfaatkan peluang
UNPAMUNPAM Populasi dalam penelitian ini adalah semua perusahaan food and beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2017-2021. Teknik pengumpulanPopulasi dalam penelitian ini adalah semua perusahaan food and beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2017-2021. Teknik pengumpulan
UNPAMUNPAM Dalam penelitian ini berbeda dengan penelitian sebelumnya karena menambah variabel pandemi covid-19. Hal ini disebabkan pandemi covid-19 yang mempengaruhiDalam penelitian ini berbeda dengan penelitian sebelumnya karena menambah variabel pandemi covid-19. Hal ini disebabkan pandemi covid-19 yang mempengaruhi
KOMPETIFKOMPETIF BRI berfokus pada pengasuhan usaha mikro, kecil, dan menengah. Meskipun ada penurunan laba bersih selama pandemi, kinerja kesehatan bank BRI tetap tergolongBRI berfokus pada pengasuhan usaha mikro, kecil, dan menengah. Meskipun ada penurunan laba bersih selama pandemi, kinerja kesehatan bank BRI tetap tergolong
JIMF BIJIMF BI Dengan menggunakan data panel dan regresi kuantil, ditemukan bahwa SDGs 4, 8, 10, 11, dan 13 secara signifikan dan positif berkorelasi dengan return sahamDengan menggunakan data panel dan regresi kuantil, ditemukan bahwa SDGs 4, 8, 10, 11, dan 13 secara signifikan dan positif berkorelasi dengan return saham
KOMPETIFKOMPETIF Hasil penelitian menunjukkan bahwa rasio keuangan dapat bermanfaat sebagai prediktor perubahan laba di masa depan, khususnya Rasio Penyisihan PenghapusanHasil penelitian menunjukkan bahwa rasio keuangan dapat bermanfaat sebagai prediktor perubahan laba di masa depan, khususnya Rasio Penyisihan Penghapusan
Useful /
UGJUGJ Pendidikan multikultural diintegrasikan dalam kurikulum untuk membentuk kesadaran akan pentingnya kesantunan berbahasa dalam konteks keberagaman. PendidikanPendidikan multikultural diintegrasikan dalam kurikulum untuk membentuk kesadaran akan pentingnya kesantunan berbahasa dalam konteks keberagaman. Pendidikan
UNAIUNAI Konversi adalah pengalaman yang mendalam dan transformatif dalam iman Kristen, sering kali menjadi momen penting dalam perjalanan spiritual seseorang.Konversi adalah pengalaman yang mendalam dan transformatif dalam iman Kristen, sering kali menjadi momen penting dalam perjalanan spiritual seseorang.
STIEM BONGAYASTIEM BONGAYA Kegiatan penanaman pohon berhasil membangkitkan kesadaran warga Desa Pattallassang, khususnya Dusun Sangnging-sangnging, terhadap pentingnya cinta lingkungan.Kegiatan penanaman pohon berhasil membangkitkan kesadaran warga Desa Pattallassang, khususnya Dusun Sangnging-sangnging, terhadap pentingnya cinta lingkungan.
STIEM BONGAYASTIEM BONGAYA Selain itu, perlu diteliti bagaimana peran guru dan orang tua dalam memperkuat nilai-nilai lingkungan yang sudah diajarkan, karena tanpa dukungan dariSelain itu, perlu diteliti bagaimana peran guru dan orang tua dalam memperkuat nilai-nilai lingkungan yang sudah diajarkan, karena tanpa dukungan dari