UNDARISUNDARIS
BISECER (Business Economic Entrepreneurship)BISECER (Business Economic Entrepreneurship)Toko Roti AAN merupakan salah satu usaha dagang yang bergerak di bidang usaha makanan yaitu roti. Perkembangan Toko Roti AAN yang stagnan atau kurang berkembang dari pada toko roti lainnya diduga disebabkan oleh produk yang kurang banyak pilihan variannya, promosi yang dijalankan kurang tepat sasaran dan fasilitas yang ada di toko kurang lengkap sehingga berpengaruh terhadap volume penjualan di Toko Roti AAN. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh produk, promosi dan fasilitas di Toko Roti AAN. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik pengambilan sempel menggunakan purposive sampling dengan jumlah sampel diperoleh sebanyak 96 responden merujuk pada rumus roscoe dan di olah oleh SPSS versi 25. Hasil penelitian menunjukan produk berpengaruh terhadap volume penjualan, promosi tidak memiliki pengaruh terhadap volume penjualan, fasilitas berpengaruh terhadap volume penjualan. Sedangkan hasil pengujian secara simultan produk, promosi dan fasilitas secara bersama-sama memiliki pengaruh terhadap volume penjualan.
Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa produk, promosi, dan fasilitas secara signifikan mempengaruhi volume penjualan.Produk dan fasilitas memiliki pengaruh positif yang signifikan terhadap volume penjualan, sementara promosi tidak menunjukkan pengaruh yang signifikan.Dengan demikian, penerapan variabel produk, promosi, dan fasilitas berpengaruh terhadap volume penjualan, dan menjaga citra positif penting untuk menarik pembeli dan meningkatkan penjualan.
Penelitian lanjutan dapat difokuskan pada analisis mendalam mengenai faktor-faktor lain yang mempengaruhi volume penjualan Toko Roti AAN, seperti kualitas pelayanan, harga, atau strategi pemasaran digital. Selain itu, penelitian dapat dilakukan untuk menguji efektivitas berbagai strategi promosi yang lebih inovatif dan terarah, misalnya melalui pemanfaatan media sosial atau program loyalitas pelanggan. Lebih lanjut, studi komparatif dapat dilakukan dengan membandingkan strategi pemasaran dan kinerja penjualan Toko Roti AAN dengan toko roti lain yang berhasil di wilayah Ungaran, untuk mengidentifikasi praktik-praktik terbaik yang dapat diadopsi. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan yang lebih komprehensif bagi Toko Roti AAN dalam meningkatkan daya saing dan mencapai pertumbuhan penjualan yang berkelanjutan, serta memberikan kontribusi bagi pengembangan ilmu pengetahuan di bidang pemasaran dan manajemen bisnis.
| File size | 637.41 KB |
| Pages | 9 |
| Short Link | https://juris.id/p-2tm |
| Lookup Links | Google ScholarGoogle Scholar, Semantic ScholarSemantic Scholar, CORE.ac.ukCORE.ac.uk, WorldcatWorldcat, ZenodoZenodo, Research GateResearch Gate, Academia.eduAcademia.edu, OpenAlexOpenAlex, Hollis HarvardHollis Harvard |
| DMCA | Report |
Related /
RESEARCHSYNERGYPRESSRESEARCHSYNERGYPRESS Keterbatasan termasuk sampel kecil dan absennya data longitudinal. Penelitian di masa depan perlu sampel yang lebih luas dan metode lain untuk validasi.Keterbatasan termasuk sampel kecil dan absennya data longitudinal. Penelitian di masa depan perlu sampel yang lebih luas dan metode lain untuk validasi.
UNIPEMUNIPEM Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif, dengan populasi seluruh konsumen yang melakukan pembelian di Alfamart Tc23 Citra Raya Tangerang (jumlahMetode yang digunakan adalah metode kuantitatif, dengan populasi seluruh konsumen yang melakukan pembelian di Alfamart Tc23 Citra Raya Tangerang (jumlah
UNIPEMUNIPEM Metode penelitian yang digunakan adalah metode survei dengan analisis jalur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antaraMetode penelitian yang digunakan adalah metode survei dengan analisis jalur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara
UNIPEMUNIPEM Secara akademik, penelitian ini memberikan kontribusi dalam pengukuran kinerja perbankan syariah dengan pendekatan maqashid syariah yang lebih komprehensif.Secara akademik, penelitian ini memberikan kontribusi dalam pengukuran kinerja perbankan syariah dengan pendekatan maqashid syariah yang lebih komprehensif.
UNIPEMUNIPEM Dengan pendekatan kuantitatif dan analisis regresi data panel terhadap 9 perusahaan sampel, hasilnya menunjukkan bahwa secara simultan ketiga risiko tersebutDengan pendekatan kuantitatif dan analisis regresi data panel terhadap 9 perusahaan sampel, hasilnya menunjukkan bahwa secara simultan ketiga risiko tersebut
UNIPEMUNIPEM Permintaan jelas untuk menarik calon siswa, terlebih lagi mempertahankan siswa yang telah bergabung. Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh kualitasPermintaan jelas untuk menarik calon siswa, terlebih lagi mempertahankan siswa yang telah bergabung. Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh kualitas
UNIPEMUNIPEM Sebanyak 26 responden berpartisipasi dalam pengumpulan data, yang dipilih menggunakan teknik convenience sampling. Data yang terkumpul dianalisis menggunakanSebanyak 26 responden berpartisipasi dalam pengumpulan data, yang dipilih menggunakan teknik convenience sampling. Data yang terkumpul dianalisis menggunakan
UGMUGM Namun, ketika kedua faktor tersebut dipertimbangkan, berbagai pasar modal tersebut hanya terintegrasi secara parsial. Pasar modal internasional menunjukkanNamun, ketika kedua faktor tersebut dipertimbangkan, berbagai pasar modal tersebut hanya terintegrasi secara parsial. Pasar modal internasional menunjukkan
Useful /
UNDARISUNDARIS Bertambahnya kasus Pandemi Covid-19 memberikan dampak negatif terhadap keterbukaan ekonomi, sedangkan masa pandemi memberikan dampak positif terhadap ekspor,Bertambahnya kasus Pandemi Covid-19 memberikan dampak negatif terhadap keterbukaan ekonomi, sedangkan masa pandemi memberikan dampak positif terhadap ekspor,
UNDARISUNDARIS Penelitian ini menghasilkan 16 ukuran kinerja dari 10 tujuan strategis berdasarkan empat perspektif balanced scorecard yang dirancang untuk mengevaluasiPenelitian ini menghasilkan 16 ukuran kinerja dari 10 tujuan strategis berdasarkan empat perspektif balanced scorecard yang dirancang untuk mengevaluasi
UGMUGM Pemerintah Indonesia telah menerapkan serangkaian rencana dan kegiatan untuk mempromosikan penggunaan teknologi untuk meningkatkan kinerja Unit Kecil MenengahPemerintah Indonesia telah menerapkan serangkaian rencana dan kegiatan untuk mempromosikan penggunaan teknologi untuk meningkatkan kinerja Unit Kecil Menengah
UGMUGM Studi ini dilakukan di Indonesia yang memiliki budaya jarak kekuasaan tinggi. Studi ini menggunakan wawancara untuk menghasilkan informasi mengenai perilakuStudi ini dilakukan di Indonesia yang memiliki budaya jarak kekuasaan tinggi. Studi ini menggunakan wawancara untuk menghasilkan informasi mengenai perilaku