JURNALGRAHAKIRANAJURNALGRAHAKIRANA
Jurnal Manajemen Ekonomi dan BisnisJurnal Manajemen Ekonomi dan BisnisPendidikan dan usia merupakan dua faktor demografis yang diyakini berpengaruh terhadap kondisi ekonomi individu, termasuk daya beli mereka. Memahami hubungan antara usia dan tingkat pendidikan dengan daya beli penting dalam merancang kebijakan ekonomi yang efektif. Penelitian ini menggunakan teknik kuantitatif dengan analisis regresi linier berganda menggunakan data cross-sectional dari 34 provinsi di Indonesia pada tahun 2021. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat pendidikan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap daya beli, sedangkan variabel usia tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap daya beli, namun kelompok usia produktif antara 25 hingga 55 tahun tampak memiliki kesejahteraan yang lebih baik.
Berdasarkan hasil analisis regresi linier berganda, tingkat pendidikan dan usia tidak menunjukkan pengaruh signifikan terhadap daya beli masyarakat.219 menunjukkan bahwa usia dan pendidikan memiliki nilai signifikansi masing-masing di atas ambang batas 0.Meskipun demikian, arah pengaruh kedua variabel tetap menarik.Usia memiliki pengaruh positif terhadap daya beli, sedangkan tingkat pendidikan memiliki pengaruh negatif terhadap daya beli.Faktor lain seperti status pekerjaan, jumlah tanggungan, atau perbedaan pola konsumsi berdasarkan latar belakang sosial-ekonomi perlu dipertimbangkan lebih lanjut.
Penelitian lanjutan dapat mengeksplorasi faktor-faktor lain yang memengaruhi daya beli, seperti jenis pekerjaan, kebijakan ekonomi regional, atau faktor sosial-kultural. Selain itu, studi longitudinal yang melacak perubahan daya beli seiring waktu dapat memberikan wawasan lebih dalam tentang dinamika ekonomi. Penelitian kualitatif juga dapat digunakan untuk memahami strategi keuangan pribadi dan kebiasaan konsumsi masyarakat yang lebih kompleks. Dengan mempertimbangkan faktor-faktor ini, kebijakan pemerintah dapat dirancang lebih tepat untuk meningkatkan kesejahteraan ekonomi masyarakat secara menyeluruh.
| File size | 473.57 KB |
| Pages | 13 |
| Short Link | https://juris.id/p-2CY |
| Lookup Links | Google ScholarGoogle Scholar, Semantic ScholarSemantic Scholar, CORE.ac.ukCORE.ac.uk, WorldcatWorldcat, ZenodoZenodo, Research GateResearch Gate, Academia.eduAcademia.edu, OpenAlexOpenAlex, Hollis HarvardHollis Harvard |
| DMCA | Report |
Related /
OJSAPAJIOJSAPAJI Pandemi Covid-19 telah memberikan dampak yang signifikan terhadap perekonomian global, termasuk Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisisPandemi Covid-19 telah memberikan dampak yang signifikan terhadap perekonomian global, termasuk Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis
IAIN BONEIAIN BONE Penelitian ini membahas pengaruh fluktuasi harga terhadap daya beli pedagang, dengan tujuan untuk menentukan apakah fluktuasi dapat memengaruhi daya beliPenelitian ini membahas pengaruh fluktuasi harga terhadap daya beli pedagang, dengan tujuan untuk menentukan apakah fluktuasi dapat memengaruhi daya beli
KAMPUSMELAYUKAMPUSMELAYU Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak multiplier (berganda) yang ditimbulkan oleh event Road Race terhadap perekonomian pedagang di KabupatenPenelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak multiplier (berganda) yang ditimbulkan oleh event Road Race terhadap perekonomian pedagang di Kabupaten
UPNYKUPNYK Penelitian ini menggunakan metode Error Correction Model pada periode Januari 2020 sampai Desember 2023. Hasil penelitian menunjukkan pada jangka pendek,Penelitian ini menggunakan metode Error Correction Model pada periode Januari 2020 sampai Desember 2023. Hasil penelitian menunjukkan pada jangka pendek,
UKSWUKSW Bantuan Sosial Tunai Covid-19 (BST Covid-19) bertujuan membantu masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19. Namun indeks bantuannya (besaran bantuan sosialBantuan Sosial Tunai Covid-19 (BST Covid-19) bertujuan membantu masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19. Namun indeks bantuannya (besaran bantuan sosial
UNKAUNKA Variabel Brand Image dan Atribut Produk memiliki hubungan yang sangat kuat dan positif terhadap minat beli handphone merek Oppo. Secara parsial maupunVariabel Brand Image dan Atribut Produk memiliki hubungan yang sangat kuat dan positif terhadap minat beli handphone merek Oppo. Secara parsial maupun
ISNJBENGKALISISNJBENGKALIS Pengangguran di Indonesia yang telah mencapai puluhan juta orang merupakan suatu masalah yang mendesak yang harus segera dipecahkan karena dampak pengangguranPengangguran di Indonesia yang telah mencapai puluhan juta orang merupakan suatu masalah yang mendesak yang harus segera dipecahkan karena dampak pengangguran
STIEMSTIEM Variabel independent dalam penelitian ini adalah Corporate Social Responsibility (CSR) sedangkan variabel dependennya yaitu Kesejahteraan Masyarakat. PenelitianVariabel independent dalam penelitian ini adalah Corporate Social Responsibility (CSR) sedangkan variabel dependennya yaitu Kesejahteraan Masyarakat. Penelitian
Useful /
UHNSUGRIWAUHNSUGRIWA Kedua, APO13 (Managed Security) juga berada pada level 1, di mana langkah-langkah pengelolaan keamanan informasi bersifat ad hoc dan tidak terorganisasiKedua, APO13 (Managed Security) juga berada pada level 1, di mana langkah-langkah pengelolaan keamanan informasi bersifat ad hoc dan tidak terorganisasi
UPNYKUPNYK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh ekonomi digital terhadap pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Metode yang digunakan dalam penelitianTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh ekonomi digital terhadap pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Metode yang digunakan dalam penelitian
DINUSDINUS Adanya persaingan ini membuat perusahaan berlomba-lomba dalam menunjukkan nilai dan kualitas yang mereka punya. Salah satu caranya adalah dengan melakukanAdanya persaingan ini membuat perusahaan berlomba-lomba dalam menunjukkan nilai dan kualitas yang mereka punya. Salah satu caranya adalah dengan melakukan
DINUSDINUS Metode perancangan animasi live 2D menggunakan tiga tahapan yaitu pra-produksi, produksi, dan pasca-produksi. Tujuan akhir perancangan yang dibuat adalahMetode perancangan animasi live 2D menggunakan tiga tahapan yaitu pra-produksi, produksi, dan pasca-produksi. Tujuan akhir perancangan yang dibuat adalah