DCCDCC
Jurnal JUSINTAJurnal JUSINTAKonsep sistem pengolahan data berbasis komputer membantu para user maupun top level manajemen dalam melakukan monitoring terhadap bawahannya menyangkut hal data biaya jasa service yang telah ditetapkan. Keuntungan lain yang diharapkan dengan adanya sistem akuntansi pengolahan data jasa service yaitu dapat mempermudah pekerjaan karyawan dalam menghasilkan informasi atau laporan-laporan yang dibutuhkan oleh pihak manajemen hingga jangka waktu yang panjang. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode pengembangan sistem waterfall. Metode ini berisikan tahapan-tahapan yang nantinya dapat mengembangkan suatu sistem yang akan dibuat diantaranya, perancangan sistem, analisa sistem, desain sistem, pengkodean program, uji coba program, implementasi sistem dan pemeliharaan sistem. Bahasa pemrograman yang digunakan adalah Java NetBeans IDE 8.0.2, sedangkan untuk database menggunakan MySQL. Untuk perancangan sistem menggunakan Data Flow Diagram, Normalisasi dan Flowchart. Hasil akhir dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mengembangkan sistem akuntansi yang efektif dan efisien dalam pengolahan data jasa service. Sistem yang akan dibuat nantinya dapat mengurangi kesalahan yang sering terjadi pada sistem yang lama.
Dengan sistem yang diusulkan, diharapkan agar perusahaan yang bergerak dibidang otomotif dapat mengatasi kelemahan yang ada dalam sistem yang berjalan.Dengan adanya prosedur pengelolaan pendapatan jasa service dalam sistem akuntansi yang diusulkan, diharapkan dapat mengatasi keterlambatan pelaporan.Selain itu, adanya data store yang dapat membantu pihak manajemen dalam perolehan informasi yang faktual.Di dalam sistem akuntansi pengelolaan jasa service diperlukan suatu informasi yang lengkap, tepat dan akurat untuk membantu pihak manajemen dalam mengatasi masalah-masalahnya.Aplikasi yang digunakan sebagai alat bantu dalam pekerjaan yang difokuskan pada user/pengguna di PT.Setiap user/pengguna aplikasi yang diberi kewenangan mengakses aplikasi tersebut, diharapkan menggunakan username dan password secara pribadi.Tujuannya, agar tidak terjadi penyalahgunaan aplikasi yang ada.Sistem aplikasi yang telah dibuat dapat dikembangkan, sehingga dapat berguna bagi peneliti selanjutnya.
Penelitian lanjutan dapat fokus pada integrasi teknologi AI untuk meningkatkan akurasi pengolahan data jasa service, pengembangan versi mobile dari aplikasi akuntansi agar memudahkan akses pengguna di lapangan, serta studi perbandingan antara metode Waterfall dengan metode Agile dalam pengembangan sistem akuntansi. Penelitian juga bisa mengeksplorasi penggunaan blockchain untuk meningkatkan transparansi data keuangan atau penggunaan IoT untuk otomatisasi pencatatan data layanan. Selain itu, analisis dampak implementasi sistem ini terhadap efisiensi operasional dan kepuasan pelanggan juga layak diteliti lebih lanjut.
| File size | 1.27 MB |
| Pages | 14 |
| Short Link | https://juris.id/p-1Ev |
| Lookup Links | Google ScholarGoogle Scholar, Semantic ScholarSemantic Scholar, CORE.ac.ukCORE.ac.uk, WorldcatWorldcat, ZenodoZenodo, Research GateResearch Gate, Academia.eduAcademia.edu, OpenAlexOpenAlex, Hollis HarvardHollis Harvard |
| DMCA | Report |
Related /
IPTRISAKTIIPTRISAKTI Seleksi menghasilkan 33 artikel yang tematik dan disintesiskan secara naratif. Hasil dianalisis secara tematik saling melengkapi. Klaster 1 menunjukkanSeleksi menghasilkan 33 artikel yang tematik dan disintesiskan secara naratif. Hasil dianalisis secara tematik saling melengkapi. Klaster 1 menunjukkan
IRPIIRPI Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepuasan dan loyalitas pelanggan dipengaruhi oleh sejauh mana mereka merasakan nilai positif saat menggunakan layananHasil penelitian menunjukkan bahwa kepuasan dan loyalitas pelanggan dipengaruhi oleh sejauh mana mereka merasakan nilai positif saat menggunakan layanan
IDEREACHIDEREACH Sistem ini mampu mempercepat proses transaksi, meningkatkan aksesibilitas, serta memperkuat transparansi dan efisiensi operasional TransJakarta. DigitalisasiSistem ini mampu mempercepat proses transaksi, meningkatkan aksesibilitas, serta memperkuat transparansi dan efisiensi operasional TransJakarta. Digitalisasi
ILOMATAILOMATA Penerapan Standar Akuntansi Pemerintah Akrual, Kualitas SDM, dan Pemanfaatan TI juga memberikan kontribusi positif namun lebih rendah. Model ini menjelaskanPenerapan Standar Akuntansi Pemerintah Akrual, Kualitas SDM, dan Pemanfaatan TI juga memberikan kontribusi positif namun lebih rendah. Model ini menjelaskan
SAINSSAINS Hasil penelitian menunjukkan bahwa seluruh indikator citra merek dan keputusan pembelian memiliki validitas yang signifikan dengan nilai signifikansi <Hasil penelitian menunjukkan bahwa seluruh indikator citra merek dan keputusan pembelian memiliki validitas yang signifikan dengan nilai signifikansi <
OJSOJS Perencanaan dan pelaksanaan kurikulum SDIT Al Karima Kubu Raya merupakan hasil perpaduan antara kurikulum Nasional dengan kurikulum standar mutu JSIT Indonesia.Perencanaan dan pelaksanaan kurikulum SDIT Al Karima Kubu Raya merupakan hasil perpaduan antara kurikulum Nasional dengan kurikulum standar mutu JSIT Indonesia.
PCIJOURNALPCIJOURNAL Penerapan sistem penghargaan dan sanksi perlu dilaksanakan secara konsisten untuk menegakkan reformasi layanan publik sebagai upaya mewujudkan tata pemerintahanPenerapan sistem penghargaan dan sanksi perlu dilaksanakan secara konsisten untuk menegakkan reformasi layanan publik sebagai upaya mewujudkan tata pemerintahan
ITKAITKA Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Cara menentukan populasi dengan dijadikan seluruh peserta didik kelas XI sebagai populasi. TeknikMetode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Cara menentukan populasi dengan dijadikan seluruh peserta didik kelas XI sebagai populasi. Teknik
Useful /
IRPIIRPI Perangkat ini menghasilkan data waktu nyata mengenai kelembapan tanah, kelembapan udara, pH tanah, level air dalam pipa hidroponik, dan intensitas cahaya.Perangkat ini menghasilkan data waktu nyata mengenai kelembapan tanah, kelembapan udara, pH tanah, level air dalam pipa hidroponik, dan intensitas cahaya.
DAARULHUDADAARULHUDA Berdasarkan latar belakang di atas, maka penulis akan membahas mengenai upaya pengurangan resiko bencana yang dilakukan masyarakat desa Tempur. Upaya penguranganBerdasarkan latar belakang di atas, maka penulis akan membahas mengenai upaya pengurangan resiko bencana yang dilakukan masyarakat desa Tempur. Upaya pengurangan
DCCDCC Dengan adanya sistem yang telah terkomputerisasi, diharapkan dapat membantu dalam meminimalisir kesalahan-kesalahan yang mungkin terjadi pada saat pencatatanDengan adanya sistem yang telah terkomputerisasi, diharapkan dapat membantu dalam meminimalisir kesalahan-kesalahan yang mungkin terjadi pada saat pencatatan
DCCDCC Aplikasi ini menghasilkan laporan piutang dagang dengan cepat, akurat, dan tepat waktu. Dengan adanya aplikasi ini, proses perhitungan piutang dagang dapatAplikasi ini menghasilkan laporan piutang dagang dengan cepat, akurat, dan tepat waktu. Dengan adanya aplikasi ini, proses perhitungan piutang dagang dapat